Memikat di Drama The Glory, Jung Sung Il Justru Buat Penggemar Terkena Sindrom ini!

- 23 Maret 2023, 18:57 WIB
Para penggemar The Glory terkena sebuah sindrom usai menonton Jung Sung Il perankan Ha Do Yeong dalam drama tersebut,
Para penggemar The Glory terkena sebuah sindrom usai menonton Jung Sung Il perankan Ha Do Yeong dalam drama tersebut, /TvN/

PR TASIKMALAYA - Jung Sung Il termasuk salah satu dari pemain drama The Glory yang kini menyita banyak perhatian. Pasalnya, aktor satu ini telah menunjukkan bakat aktingnya yang tak kalah hebat dari pemain The Glory lain.

Jung Sung Il begitu memikat dengan paras yang tampan hingga proporsi tubuh yang dinilai sempurna ketika memainkan peran Ha Do Yeong di drama The Glory tersebut. 

Tak ayal, penampilan Jung Sung Il di drama The Glory ini menarik banyak perhatian, khususnya untuk para wanita muda. Hingga banyak dari mereka terkenal sindrom 'Ahjussi menggoda'.

Usai menampilkan penampilan terbaiknya di drama The Glory, Jung Sung Il pun mendapatkan gelar 'Ahjussi menggoda'. Mengapa bisa begitu? Simak di bawah ini. 

Baca Juga: Inilah Drama Korea yang Akan Tayang di Netflix Mulai April 2023 Mendatang, Salah Satunya Ada Queenmaker

Sindrom 'Ahjussi menggoda'

Sindrom ini tak asing bagi para pecinta drakor, di mana para wanita muda menyukai laki-laki yang memiliki usia jauh lebih tua dari mereka. 

Istilah sindrom 'Ahjussi menggoda' ini juga mengacu pada fenomena di mana pria paruh baya dikagumi dan dianggap menarik oleh wanita yang lebih muda.

Ahjussi sendiri adalah istilah Bahasa Korea yang digunakan untuk menggambarkan pria paruh baya, sekitar umur 35 ke atas. 

Baca Juga: Fakta Unik Mesut Ozil, Ternyata Selalu Baca Al Quran Sebelum Bertanding

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah

Sumber: Pink Villa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x