8 Selebriti Korea yang Mengenyam Pendidikan di Sekolah Seni

- 12 Februari 2023, 12:00 WIB
Simak berikut 8 selebriti Korea ternama yang pernah mengenyam pendidikan di sekolah kesenian.
Simak berikut 8 selebriti Korea ternama yang pernah mengenyam pendidikan di sekolah kesenian. /Instagram/goyounjung

PR TASIKMALAYA - Ketatnya persaingan membuat para selebiriti Korea berjuang untuk menjadi bintang ternama. Tidak heran apabila di antara mereka memilih untuk mengenyam pendidikan di sekolah seni.

Dengan belajar di sekolah seni, para selebriti Korea dapat mengasah kemampuannya untuk berkarya di dunia hiburan. Beragam bakat di bidang tersebut yang telah diasah seperti menyanyi, menari, maupun berakting.

Kehadiran para selebriti Korea telah menjamur di mana-mana berkat bakat yang telah diasahnya. Apalagi pihak sekolah seni telah membimbing mereka untuk menjadi yang terbaik di mata para penggemar.

Selain itu, hampir sebagian besar para selebriti Korea mulai mempelajari seni secara mendalam di perguruan tinggi. Hal tersebut dinilai berguna sebagai bekal untuk menjadi bintang di masa depan.

Baca Juga: Berulang Tahun pada 11 Februari, Simak Fakta Menarik Tentang Kemampuan Rose BLACKPINK sebagai Idol K-pop

Dalam rinciannya, mereka harus mampu menyanyi dengan baik apabila ingin menjadi penyanyi handal. Selain itu, mereka juga harus pandai berakting dengan baik apabila ingin menjadi aktor handal. 

Menurut fakta terkini, terdapat sebagian selebriti Korea yang telah lulus dari perguruan tinggi kesenian. Berkat ilmu yang dipelajarinya, banyak bintang yang berhasil mendapatkan apresiasi dari masyarakat. 

Dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari laman Allkpop, berikut delapan selebriti Korea yang mengenyam pendidikan di sekolah seni.

1. Beenzino

Baca Juga: Untuk Buktikan Apakah Kamu Jeli, Kamu Harus Mencari 3 Perbedaan dari Kedua Gambar Tes IQ Ini Terlebih Dahulu

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani

Sumber: Allkpop


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x