Penjelasan Mengenai Elemental Effect dari Anime Demon Slayer

- 8 Februari 2023, 14:42 WIB
Siluet Kokushibo (ujung kanan) muncul di antara deretan Upper Moon di Season 3 anime Demon Slayer Kimetsu no Yaiba.
Siluet Kokushibo (ujung kanan) muncul di antara deretan Upper Moon di Season 3 anime Demon Slayer Kimetsu no Yaiba. /Twitter/@kimetsu_off

PR TASIKMALAYA – Pastinya tahu dong dengan anime yang satu ini. Ya betul sekali, Kimetsu no Yaiba alias Demon Slayer.

Sebuah seri manga Jepang yang ditulis dan diilustrasikan oleh Koyoharu Gotoge dari Studio Ufotable. Genre yang mengambil fiksi petualangan, fantasi gelap dan seni bela diri.

Dari tahun ke tahun, anime Demon Slayer berhasil mengeluarkan beberapa adegan pertarungan yang sangat luar biasa. Itu pun berkat usaha Koyoharu Gotouge dan Ufotable.

Serial anime yang mengangkat konflik antara manusia dan iblis setengah vampir dengan memangsa manusia.

Baca Juga: Keren! 6 Aktor Pendatang Baru yang Mulai Bersinar di Tahun 2023

Akan tetapi, ada sebuah organisasi prajurit berpedang dengan gaya pernafasan khusus untuk memusnahkan iblis tersebut.

Anime ini mengeluarkan gaya pernafasan yang unik serta berbeda-beda, mulai dari elemen terkenal seperti air dan angin, hingga gaya pernafasan cinta dan suara.

Ada beberapa karakter yang menggunakan elemen supranatural tersebut untuk melawan iblis yang gila.

Baca Juga: Pep Guardiola Ancam Mundur dari Manchester City Akibat Skandal FFP

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: Gamerant


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x