5 Girl Group K-pop Ini Berhasil Capai Rekor Perfect All Kill, Nomor 1 Ada BLACKPINK

- 25 Januari 2023, 12:34 WIB
Simaklah berikut ini deretan girl group K-pop yang meraih pencapaian Perfect All Kill dalam kariernya.
Simaklah berikut ini deretan girl group K-pop yang meraih pencapaian Perfect All Kill dalam kariernya. /Twitter.com/@BLACKPINK

Baca Juga: Hoaks atau Fakta: Benarkah Gibran dan Kaesang Dipenjara?

I.O.I juga merupakan girl grup paling menonjol yang keluar dari program survival Mnet. Lagu utama "Very Very Very" membantu I.O.I menerima sertifikasi Perfect All Kill pada tanggal 19 Oktober 2016. I.O.I mencetak rekor PAK 5 bulan setelah debut.

4. TWICE - 6 bulan

Debut pada bulan Oktober 2015, TWICE dengan cepat menjadi salah satu girl grup paling sukses dari generasi ke-3.

Di masa kejayaannya, TWICE memiliki serangkaian lagu hits nasional, di mana Cheer Up adalah lagu yang membawa girl group JYP ini ke puncak karier mereka. Cheer Up membawa TWICE meraih Perfect All Kill pertama dalam karier mereka pada 27 April 2016, enam bulan setelah grup ini memulai debutnya.

Baca Juga: Tersedia Link Nonton RANS Nusantara FC vs Bali United di BRI Liga 1

5. IVE - 9 bulan

Bersama dengan NewJeans, IVE adalah girl group rookie paling menonjol di tahun 2022. IVE memulai debutnya pada Desember 2021 dan terus merilis serangkaian lagu hits.

Sementara lagu Eleven membantu IVE meletakkan dasar yang kuat, Love Dive meraih banyak Daesang, comeback kedua dengan After LIKE pada Agustus 2022 membantu IVE membawa pulang Perfect All Kill pertama dalam karier mereka.***

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani

Sumber: KBIZoom


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah