25 Album K-pop Terlaris Sepanjang 2022, Ada NCT DREAM hingga BLACKPINK

- 24 Januari 2023, 17:13 WIB
Album ‘Glitch Mode’ menjadi salah satu album NCT Dream yang telah terjual laris secara resmi.
Album ‘Glitch Mode’ menjadi salah satu album NCT Dream yang telah terjual laris secara resmi. /Instagram/@nct_dream/

Album ‘Face The Sun’ telah dirilis pada Jumat, 27 Mei 2022 silam. Album yang diluncurkan oleh SEVENTEEN ini telah terjual hingga 2,73 juta kopi.

  1. Girls-Aespa

Album ‘Girls’ telah dirilis pada Jumat, 8 Juli 2022 silam. Album yang diluncurkan oleh Aespa ini telah terjual hingga 1,8 juta kopi.

  1. Glitch Mode-NCT DREAM

Baca Juga: Resep Herbal Atasi Gatal-gatal Kulit Menurut dr Zaidul Akbar, Hanya Pakai 3 Bahan Sederhana!

Album ‘Glitch Mode’ telah dirilis pada Senin, 28 Maret 2022 silam. Album yang diluncurkan oleh NCT DREAM ini telah terjual hingga 2,11 juta kopi.

  1. I Love-(G)I-DLE

Album ‘I Love’ telah dirilis pada Senin, 17 Oktober 2022 silam. Album yang diluncurkan oleh (G)I-DLE ini telah terjual hingga 778 ribu kopi.

  1. Im Hero-Lim Youngwoong

Baca Juga: Daftar Film yang Rilis di Bulan Februari 2023, Ada Ant-Man and the Wasp

Album ‘Im Hero’ telah dirilis pada Senin, 2 Mei 2022 silam. Album yang diluncurkan oleh Lim Youngwoong ini telah terjual hingga 1,14 juta kopi.

  1. Love Dive-IVE

Album ‘Love Dive’ telah dirilis pada Selasa, 5 April 2022 silam. Album yang diluncurkan oleh IVE ini telah terjual hingga 817 ribu kopi.

  1. Manifesto : Day 1-ENHYPEN

Baca Juga: 6 Idol K-pop Ini Memiliki Tipe Kepribadian MBTI sebagai ENFP, Salah Satunya RM BTS

Album ‘Manifesto: Day 1’ telah dirilis pada Senin, 4 Juli 2022 silam. Album yang diluncurkan oleh ENHYPEN ini telah terjual hingga 1,4 juta kopi.

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama

Sumber: Koreaboo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah