5 Rekomendasi Drama Korea yang Dapat Meningkatkan Mood

- 6 Desember 2022, 14:07 WIB
Poster drakor A Business Proposal.
Poster drakor A Business Proposal. /SBS Drama

PR TASIKMALAYA - Drama Korea selalu memiliki tema cerita yang baru. Mulai dari kriminal hingga keluarga.

Bagi penggemar drama Korea, hal ini membuat mereka semakin menyukainya. Sehingga cerita tidak hanya tentang cinta.

Beberapa drama Korea juga dapat meningkatkan mood kita ketika sedang buruk.

Kami akan memberikan 5 rekomendasi drama Korea yang dapat meningkatkan mood Anda.

Baca Juga: Tes IQ: 3 Perbedaan Gambar Sederhana ini Mungkin Hanya Bisa Ditemukan oleh si Jenius, Buktikan!

Berikut 5 drama Korea yang dapat meningkatkan mood yang dilansir PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Otakukart.

1. A Business Proposal

Drama ini bergenre romantis komedi. Dibintangi oleh Kim Se Jong, Ahn Hyo Sop, Kim Min Kyu dan Seol In A.

Menceritakan tentang Shin Ha Ri (Kim Se Jong) yang menyamar menjadi Jin Young Seo (Seol In A) ketika kencan buta dengan Kang Tae Mo (Ahn Hyo Sop).

Baca Juga: Disney Mulai Kurangi Jumlah Film dan Acara TV Streaming di Tahun 2023

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama

Sumber: OtakuKart


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x