The Simpsons Hapus Aktor Kulit Putih Sebagai Pengisi Suara Karakter Kulit Berwarna

- 27 Juni 2020, 20:15 WIB
ADEGAN di The Simpsons.*
ADEGAN di The Simpsons.* /DAILY MAIL/

PR TASIKMALAYA - Produser The Simpsons telah mengumumkan tak akan lagi menggunakan aktor kulit kulit.

"Ke depan, The Simpsons tidak akan lagi memiliki aktor putih menyuarakan karakter non-putih," kata produser dalam sebuah pernyataan singkat dikutip dari NME.

Baca Juga: Hoaks atau Fakta: Beredar Informasi Menyatakan Ratusan Pedagang di Pasar Surabaya Positif Covid-19

Beberapa hari terakhir, beberapa aktor kulit putih mengundurkan diri dari peran animasi masing-masing yang memainkan karakter ras yang berbeda.

Seperti Kristen Bell dan Jenny Slate yang memilih mundur dari serial Big Mouth, dimana keduanya mengisi suara karakter kulit hitam.

Baca Juga: Ratusan Ribu Orang Penuhi Pantai, Pengunjung: Saya Tak Tahu Siapa yang Terpapar Corona, Tak Masalah

Tak hanya dua aktris tersebut, akrtor Mike Henry dilaporkan tak akan lagi menyuarakan karekater kulit hitam Cleveland dalam serial Family Guy yang ia isi selama 20 tahun.

Setelah mengisi suara sebagai Cleveland dalam Family Guys selama 20 tahun. Saya suka karakter ini, tetapi orang-orang kulit berwarna harus memainkan karakter warna.

Baca Juga: Hoaks atau Fakta: Pembakar Bendera PDIP adalah Anggotanya Sendiri yang Menyamar Ikut Tolak RUU HIP

"Karena itu, saya akan mengundurkan diri dari peran itu," kata pengisi suara yang tahun ini memasuki usia ke 54 tahun.

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: NME


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x