Rekomendasi 5 Film Dokumenter Pembunuh Berantai di Netflix

- 30 Oktober 2022, 07:55 WIB
Berikut lima film dokumenter tentang pembunuh berantai di Netflix, ada Don’t F**k With Cats: Hunting An Internet Killer.*
Berikut lima film dokumenter tentang pembunuh berantai di Netflix, ada Don’t F**k With Cats: Hunting An Internet Killer.* /Pixabay/ Clker-Free-Vector-Images

Film ini menggunakan teknik wawancara dengan Bundy selama lebih dari 100 jam dan rekaman arsip hasil wawancara dengan para saksi.

2. Don’t F**k With Cats: Hunting An Internet Killer

Film ‘Don’t F**k With Cats: Hunting An Internet Killer’ mengisahkan kekejaman pria yang mengunggah video hasil penyiksaan terhadap anak kucing ke akun media sosial.

Akibatnya, sekelompok pecinta hewan bersepakat untuk menuntut pria itu bertanggungjawab atas perbuatannya.

Baca Juga: 4 Tips untuk Introvert agar Bisa Bertahan di Keluarga yang Ekstrovert, Salah Satunya Membuat Batasan

Terkait peristiwa naas itu, seorang detektif internet mulai menyelidiki kasus tersebut secara daring dan menyebut pria itu sebagai Luka Magnotta.

3. Memories of A Murderer: The Nilsen Tapes

Film ‘Memories of A Murderer: The Nilsen Tapes’ mengisahkan kesaksian Dennis Nilsen yang telah menghabisi hingga 16 orang pria di London.

Sebelum dibekuk oleh polisi, Dennis telah melancarkan operasi pembunuhan berantai pada 1978-1983 silam.

Baca Juga: Info Lowongan Kerja Garuda Daya Pratama Sejahtera Posisi Corporate Communication, Fresh Graduate Bisa Melamar

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Sportskeeda


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah