Potensi Tindakan Jahat Abomination di She-Hulk: Attorney at Law dipaparkan Langsung oleh Tim Roth

- 2 September 2022, 14:34 WIB
Tim Roth menyampaikan langsung potensi tindakan kejahatan Abomination di She-Hulk: Attorney at Law.
Tim Roth menyampaikan langsung potensi tindakan kejahatan Abomination di She-Hulk: Attorney at Law. /Marvel

Baca Juga: Tes Psikologi: Ternyata Cara Memegang Ponsel Mengungkapkan Kepribadian Anda Sebenarnya

Tetapi saat ditanya soal Blonsky benar-benar jujur tentang penyesalannya atas tindakannya, Roth lebih memilih tidak komentar sama sekali dan menyuruh fans melihat perkembangan Abomination pada beberapa episode She-Hulk: Attorney at Law ke depan.

Roth menambahkan bahwa ada kejutan yang tidak terduga akan datang pada salah satu episode She-Hulk: Attorney at Law terkait cerita dari Abomination yang belum terungkap.

“Itu untuk kamu cari tahu. Kerusakannya hanya sampai di sana, dan masih banyak lagi yang akan datang. Anda akan melihat. Aku tahu apa yang akan datang. Saya harap kita lolos begitu saja, saya hanya bisa mengatakan itu,” ucapnya.

Sebagai informasi, kehadiran Abomination muncul bersama Wong pada film Shang-Chi and the Legend of the Ten Rings sebagai cameo.

Baca Juga: Tes Kepribadian: Tak Disangka! Bentuk Bibir Ungkap Karakter Seseorang, Ada Penyendiri hingga Petualang

Meskipun ada salah satu scene di Shang-Chi ketika perlihatkan salah satu penjara yang juga diperlihatkan pada episode 2 She-Hulk: Attorney at Law.

Dengan kata lain, nasib baik atau jahat Abomination akan diperlihatkan secara gamblang pada beberapa episode kedepan She-Hulk: Attorney at Law.

She-Hulk: Attorney at Law masih tayang di Disney Plus Hotstar.***

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani

Sumber: The Direct


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah