Mengapa Robert Downey Jr. Mau Memainkan Peran Iron Man Begitu Lama? Ternyata Ini Alasannya

- 30 Juli 2022, 16:45 WIB
Simaklah berikut ini alasan Robert Downey Jr. yang mau meemerankan Iron Man begitu lama.
Simaklah berikut ini alasan Robert Downey Jr. yang mau meemerankan Iron Man begitu lama. /REUTERS/Mario Anzuoni

Baca Juga: 'Seoul Vibe' Rilis Trailer, Tampilkan Yoo Ah In dan Para Pemain Bintangi Lain

Robert Downey Jr. juga memainkan karakternya di film The Avengers, Avengers: Age of Ultron, Captain America: Civil War, Avengers: Infinity War, Avengers: Endgame dan Spider-Man: Homecoming.

Dengan masa jabatan Robert Downey Jr. sebagai Iron Man yang berakhir heroik di film Avengers: Endgame 2019, aktor tersebut selanjutnya akan terlihat sebagai Lewis Strauss dalam film Oppenheimer karya Christopher Nolan.

Selain itu, dikabarkan bahwa dia memiliki proyek untuk melanjutkan franchise Sherlock Holmes dengan memproduksi dua acara televisi yang akan hadir di HBO Max.***

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani

Sumber: CBR


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah