5 Mantan Trainee Berbakat Ini Gagal Menjadi Idol Kpop hingga Buat Fans Patah Hati

- 17 Juni 2022, 19:25 WIB
Ilustrasi logo SM Entertainment. Daftar 5 trainee berbakat yang gagal jadi idol.
Ilustrasi logo SM Entertainment. Daftar 5 trainee berbakat yang gagal jadi idol. /SM Entertainment

Terlepas dari kekecewaan karena dia tidak bisa debut, beberapa penggemar berharap bahwa mungkin dia bisa menemukan peluang karirnya dalam memproduksi musik di luar kehidupan sebagai idol Kpop.

4. Lee Soomin

Soomin telah menjadi trainee melalui beberapa perusahaan, dan juga telah berada di beberapa acara survival Kpop.

Dia pertama kali muncul di Produce 101 pada tahun 2016 mewakili labelnya yang pada saat itu Fantagio Entertainment, dan akhirnya menempati posisi ke-31 secara keseluruhan.

Baca Juga: Chris Hemsworth Sebut Thor: Love and Thunder Mungkin Jadi Film Marvel Terakhirnya

Setelah itu ia berpartisipasi dalam acara kompetisi K-Pop Star 6: The Last Chance, di mana unit yang ia ikuti berhasil mencapai semi-final.

Pada tahun 2017, ia menjadi trainee di FAVE Entertainment, di mana diumumkan bahwa ia akhirnya akan debut dengan grup yang kemudian dikenal sebagai LOEN Girls, yang kemudian sekarang dikenal dengan grup Weekly.

Namun, setelah dia berpartisipasi di MIXNINE dan tereliminasi di episode terakhir, dia akhirnya meninggalkan label pada tahun 2018.

Pada Februari 2020, ia diumumkan sebagai trainee di bawah MYSTIC Story dan bagian dari grup trainee mereka, Mystic Rookies yang akhirnya sekarang dikenal dengan grup Billlie.

Baca Juga: Bocoran dan Link Nonton Yumi's Cells 2 Episode 3-4, Tayang Hari Ini!

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama

Sumber: Koreaboo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah