Beberapa Aktor Korea Ini Dibenci di China, Ternyata Ini Alasannya

- 5 Juni 2022, 14:56 WIB
Lee Min Ho jadi salah satu aktor Korea yang dibenci di China.
Lee Min Ho jadi salah satu aktor Korea yang dibenci di China. /Tangkapan layar Youtube Apple TV

PR TASIKMALAYA - Sejauh ini, banyak aktor Korea yang memilih masuk ke pasar Tiongkok untuk mengembangkan kariernya.

Di antara mereka, ada bintang yang populer di Korea tetapi masih 'dilarang secara implisit' di China.

Aktor Korea tersebut adalah Jang Nara, Song Hye Kyo dan Lee Min Ho.

Berikut alasannya kenapa, Jang Nara, Song Hye Kyo dan Lee Min Ho dilarang secara implisit di pasar China, yang dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari KBIZoom.

Baca Juga: Comeback Lewat 'Anna', Bae Suzy Palsukan Identitasnya dan Hidup Dalam Kebohongan

1. Jang Nara

Jang Nara, dikritik hanya karena satu pernyataan yang dilontarkannya.

Aktris Korea Jang Nara dulunya sangat populer di Tiongkok. Ketika dia baru saja pindah ke China untuk bekerja, dia diundang untuk memainkan peran utama sementara Liu Yifei, yang mengambil peran pendukung dalam film itu.

Selain itu, drama My Bratty Princess (2005) yang dibintanginya dan Alec Su telah menarik banyak perhatian disana.

Baca Juga: Tes Kepribadian: Daun atau Tangan? Gambar Pertama yang Terlihat Bisa Ungkap Tentang Diri Kamu

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama

Sumber: kbizoom


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x