Mengapa Moon Knight Memiliki 5 Kepribadian Ganda? Simak Penjelasannya di Sini

- 26 Januari 2022, 14:04 WIB
Simak berikut ini penjelasan dari beberapa kepribadian yang dimiliki Moon Knight.
Simak berikut ini penjelasan dari beberapa kepribadian yang dimiliki Moon Knight. /Tangkapan Layar YouTube.com/Marvel Entertainment

Baca Juga: Bela Tanah Air, Reza Arap Sempat Diancam Kepala Ditembak oleh Ormas

Kepribadian ganda yang dimiliki Moon Knight diyakini karena adanya gangguan identitas disosiatif Marc Spector.

Saat berbicara dengan psikolognya di Moon Knight Vol.7 edisi #2, Marc Spector menemukan bahwa kepribadiannya dipengaruhi dewa Mesir Khonsu yang telah menjajah pikirannya.

Khonsu dikatakan memiliki empat aspek yang terdiri dari: Pathfinder, Embracer, Defender, dan Watcher of Overnight Travelers.

Keempat aspek tersebut terwujud sebagai kepribadian yang berbeda dalam pikiran Spector, sebagai bentuk untuk mengatasi kerusakan mental yang disebabkan oleh hubungan mistiknya dengan dewa bulan.

Baca Juga: Edy Mulyadi dan Azam Khan Dilaporkan Soal Ujaran Kebencian, Faisal Anwar: Merendahkan Kalimantan

Sementara itu, Spector memang memiliki disosiatif sebagai anak yang memiliki traumatis, yang mana hal tersebut menjadi semakin parah karena dipengaruhi oleh Khonsu.

Meski demikian, masih belum jelas kepribadian Spector mana yang mencerminkan setiap aspek Khonsu.

Pasalnya, semuanya merupakan aspek Dewa dari watcher of Overnight Travelers yang bermanifestasi menjadi pahlawan Moon Knight.

Marc Spector merupakan identitas asli dari karakter yang berlapis-lapis.

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani

Sumber: Screen Rant


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah