Fakta Mengejutkan! Squid Game Pernah Ditolak 10 Tahun dan Kini Sukses Besar

- 16 Oktober 2021, 05:10 WIB
Ilustrasi. Squid Game ternyata pernah ditolak 10 tahun karena dianggap aneh.
Ilustrasi. Squid Game ternyata pernah ditolak 10 tahun karena dianggap aneh. /Instagram.com/@netflixkr

Baca Juga: Sempat Bersikeras Merasa Benar, Ternyata Ini Alasan Baim Wong Akhirnya Minta Maaf pada Kakek Suhud

Bagi beberapa orang Korea Selatan, kesulitan keuangan yang digambarkan dalam serial ini begitu relate dengan kehidupan nyata.

Dalam sebuah wawancara dengan The New York Times, Koo Yong-hyun memberikan pernyataan.

Ia mengaku sebagai seorang pekerja kantoran berusia 35 tahun di Seoul, menurutnya tidak bisa hidup nyaman jika hanya mengandalkan gaji karyawan tetap.

Baca Juga: Adele Rilis Single Terbaru 'Easy On Me', Terinspirasi dari Kisah Perceraiannya dengan Simon Konecki

“Hampir tidak mungkin untuk hidup nyaman dengan gaji karyawan tetap,” ujar Koo Yong-hyun.

Keputusasaan yang ditampilkan dalam serial Squid Game ini tidak terlalu jauh dari realitas.

“Cerita dan masalah karakter sangat disesuaikan tapi masih mencerminkan masalah dan realitas masyarakat di Korea,” ujar Hwang kepada The New York Times.***

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x