Tak Ingin Ceritakan Kembali Terkait Permasalahannya dengan Kakek Suhud, Baim Wong: Bukan Pembelaan

- 15 Oktober 2021, 14:40 WIB
Pada Deddy Corbuzier, Baim Wong mengungkapkan bahwa ia tidak ingin menceritakan lagi persepsinya terkait permasalahan Kakek Suhud.
Pada Deddy Corbuzier, Baim Wong mengungkapkan bahwa ia tidak ingin menceritakan lagi persepsinya terkait permasalahan Kakek Suhud. /Tangkap layar YouTube.com/Deddy Corbuzier

Baca Juga: Baim Wong Bertemu Sang Ayah, Anak Kakek Suhud: Soal Kejadian Kemarin Saya...

Baim Wong pun meyakinkan jika dirinya mendengar jika Kakek Suhud memang meminta uang kepadanya.

"Jadi memang minta yang saya dengarnya juga, minta uang bukan membeli ya," jelasnya.

Tak ingin menyebutnya sebagai pembelaan, Baim Wong menjelaskan jika persepsi setiap orang akan selalu berbeda.

Baca Juga: 9 Cara Memperbaiki Mental Anak yang Sering Dimarahi, Orang Tua Wajib Tahu!

"Terkadang saya untuk, bukan pembelaan ya," ungkapnya.

"Menceritakan yang sebenarnya juga akan tertutupi juga sih dengan persepsi orang, pasti akan berbeda juga," sambungnya.

Menurut Baim Wong, kata mepet yang diucapkannya saat awal memberikan klarifikasi sudah di salah artikan.

Baca Juga: Fadli Zon sebut Teroris Itu Tidak Ada, Ferdinand Hutahaean: Setan Apa yang Merasuki Otakmu?

"Kata mepet aja sudah diartikan sangat beda ya sama orang, mepetnya saya mepetnya ini. Jadi akan selalu ada siis perbedaan seperti itu. Enggak akan selesai," ujarnya.

Halaman:

Editor: Linda Agnesia

Sumber: YouTube Deddy Corbuzier


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah