Tetangga Pernah Sebut Kakek Suhud Pembohong, Akhirnya Warga Ramai-ramai Meminta Maaf

- 15 Oktober 2021, 10:05 WIB
Kakek Suhud bantah disebut berbohong berjualan buku, akhirnya perwakilan warga meminta maaf kepada Kakek Suhud dan keluarga.
Kakek Suhud bantah disebut berbohong berjualan buku, akhirnya perwakilan warga meminta maaf kepada Kakek Suhud dan keluarga. /Kolase dari Instagram.com/@gerakmenebarkebaikan

Adapun alasan mengapa Kakek Suhud tertutup, karena dirinya merasa sudah tua.

Baca Juga: Berbeda dengan Uya Kuya, Astrid Sempat Sewot Disebut Keluarga Settingan: Nggak Kayak Artis yang Lain

“Karena saya sudah tua,” jelasnya.

Ditambah lagi buku yang merupakan barang dagangannya, sengaja dia simpan di dalam tas.

Oleh karena itu, tidak ada satupun warga di daerah tempat tinggalnya yang tahu jika Kakek Suhud jualan buku.

“Buku itu saya taruh di tas, mungkin orang nggak nyangka,” ujarnya.

Baca Juga: Kakek Suhud Buka Suara Soal Tetangga yang Sebut Dirinya Bohong Jualan Buku: Saya Sudah Tua

Atas penjelasan Kakek Suhud tersebut, akhirnya perwakilan warga meminta maaf kepada Kakek Suhud dan keluarga.

“Saya minta maaf aja untuk keluarga Pak Suhud, perkataan saya. Saya minta dimaafin aja sama keluarga Pak Suhud,” kata Deni yang merupakan perwakilan RT di sana.

Begitu juga dengan Mela yang menggembar-gemborkan ke media bahwa Kakek Suhud berbohong.

Halaman:

Editor: Tita Salsabila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah