Wi Ha Joon Beberkan Pengalamannya Perankan Jun Ho di Squid Game, Akui Terkejut Banyak Dukungan dari Penonton

- 5 Oktober 2021, 19:17 WIB
Wi Ha Joon berperan sebagai tokoh bernama Jun Ho, merupakan seorang petugas kepolisian dalam serial Squid Game.
Wi Ha Joon berperan sebagai tokoh bernama Jun Ho, merupakan seorang petugas kepolisian dalam serial Squid Game. /instagram.com/wi__wi__wi/

PR TASIKMALAYA - Drama Korea Squid Game adalah serial original Netflix tentang 456 orang memainkan permainan survival untuk memperebutkan hadiah 45,6 miliar won atau sekitar Rp 547,6 miliar.

Serial Squid Game ditayangkan melalui Netflix itu kini menjadi sangat populer dan menjadi perbincangan berbagai kalangan.

Rupanya kesuksesan serial tersebut ikut membuat para pemainnya turut menjadi populer. Salah satunya aktor Wi Ha Joon yang memerankan salah satu tokoh dalam serial Squid Game yaitu Jun Ho.

 Baca Juga: Aurel Hermansyah Ungkap Alasannya Sering Marah Saat Hamil, Atta Halilintar: Tetap Ada Batasnya

Wi Ha Joon berperan sebagai tokoh bernama Jun Ho, merupakan seorang petugas kepolisian dalam serial Squid Game.

Wi Ha Joon menceritakan kisahnya saat berperan sebagai Jun Ho.

Dilansir Pikiranrakyat-Tasikmalaya.com dari ANTARA, Wi Ha Joon mengatakan bahwa penonton pasti akan menikmati proyek yang sempurna ini.

 Baca Juga: Benarkah Xu Kai ‘Arsenal Military Academy’ Memukuli Mantan Pacarnya?

Namun Wi Ha Joon juga terkejut akan animo penonton dan juga ia mendapatkan banyak dukungan.

Halaman:

Editor: Tita Salsabila

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah