Sambut Idul Fitri 2021, Fiersa Besari: Paling Berat untuk Dilakukan Adalah...

- 13 Mei 2021, 11:06 WIB
Fiersa Besari.
Fiersa Besari. /Instagram/@fiersabesari/

PR TASIKMALAYA - Penulis sekaligus penyanyi Fiersa Besari mengungkapkan kebahagiannya menyambut Hari Raya Idul Fitri 2021.

Awalnya, Fiersa Besari mencuit soal polemik ucapan selamat Idul Fitri.

Fiersa Besari mengamati ada beberapa ucapan selamat Idul Fitri yang selama ini digunakan oleh masyarakat.

Baca Juga: Game Miliknya Diancam Akan Dihancurkan Raffi Ahmad, Rafathar Justru Bongkar Nominal Tabungannya

"Kita bisa menjadi seseorang yang mengucapkan, “Selamat Idul Fitri,” “Selamat Hari Raya Idul Fitri,” atau, “Selamat Hari Lebaran,”cuit Fiersa Besari dikutip Tasikmalaya.Pikiran-Rakyat.com dari Twitter-nya pada 12 Mei 2021.

Fiersa Besari mengungkapkan kalimat yang tepat dalam ucapan selamat Idulfitri tersebut.

"Ketika kalimat yang paling tepat adalah, “Selamat Idulfitri.” Tidak masalah. Berbeda itu biasa," cuit Fiersa Besari.

Baca Juga: Kritik Foto Anies Baswedan yang Baca Koran Soal Palestina, Ferdinand: Dia Abaikan Halaman Soal Palestina

Meskipun ucapan selamat Idulfitri itu jadi polemik, menurut Fiersa Besari yang terpenting adalah untuk saling memaafkan di momen suci ini.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu

Sumber: Twitter Fiersa Besari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x