Ungkap Kondisi Gigi Putrinya yang Baru Diketahui Setelah 3 Tahun, Tantri Kotak: Buat Pelajaran Bareng-bareng

- 1 Mei 2021, 10:40 WIB
Tantri Kotak ceritakan kondisi gigi putrinya yang mengalami pembengkakan: Buat Pelajaran Bareng-bareng
Tantri Kotak ceritakan kondisi gigi putrinya yang mengalami pembengkakan: Buat Pelajaran Bareng-bareng /instagram.com/tantrisyalindri/

Kesulitannya adalah ketika Kara menolak membuka mulutnya karena trauma dengan suara mesin. Tapi situasi ini berhasil diatasi dokter dengan kesabarannya.

"Disuruh buka mulut ngomongnya sakit, tapi dokternya super sabar banget, afirmasinya sangat positif," tulis ibu dua anak itu.

Baca Juga: Waduh! Masker Operasi Terbalik di Sinetron Ikatan Cinta, Amanda Manopo Angkat Suara: Nggak Sendirian

Meski demikian, dokter tidak menyarankan pencabutan gigi karena gigi geraham anak sebenarnya baru akan tumbuh ketika ia berusia sembilan hingga sepuluh tahun.

"Dokter ga saran untuk dicabut, karena akan merusak struktur gigi yang lain, jadi hanya dikasih lapisan dan minggu selanjutnya dilakukan penambalan," pungkasnya.

Tangkap layar unggahan Tantri Kotak
Tangkap layar unggahan Tantri Kotak instagram.com/tantrisyalindri/
***⁣

Halaman:

Editor: Tita Salsabila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah