Dracin Word of Honor? Ini 5 Alasan Kamu Harus Nonton Drama Terbaru Gong Jun dan Zhang Zhe Han Ini!

- 28 April 2021, 16:45 WIB
Poster drama China (dracin) Word of Honor.*
Poster drama China (dracin) Word of Honor.* /Instagram/@gongjunhahaha

Dracin Word of Honor merupakan serial bromance yang menyuguhkan rasa silih suka antara Wen Ke Xing dan Zhou Zi Shu.

Akan tetapi karena ada sensor dari pemerintah Tiongkok, rasa suka antara Wen Ke Xing dan Zhou Zi Shu pun disamarkan menjadi rasa silih percaya dan bergantung.

Bagi Anda yang sudah membaca novelnya lebih dulu, akting Zhang Zhe Han dan Gong Jun sebagai Zhou Zi Shu dan Wen Ke Xing pastinya tidak akan membuatmu kecewa deh!

Baca Juga: Ramalan Kebutuhan Zodiak Aquarius untuk Tingkatkan Fokus, Jadikan Teh sebagai Pilihan Takjil Berbuka Puasa

5. Chemistry Pemeran Utama

Hal paling penting dari dracin Word of Honor tentunya chemistry yang terjalin sempurna di antara Zhang Zhe Han sebagai Zhou Zi Shu dan Gong Jun sebagai Wen Ke Xing.

Kedua aktor papan atas Tiongkok tersebut berhasil mengeksekusi dengan sempurna bagaimana caranya menunjukkan rasa suka satu sama lain meski tidak pernah diucapkan.

Bagaimana? Apa sekarang Anda jadi tertarik untuk menonton dracin Word of Honor yang dibintangi oleh Zhang Zhe Han dan Gong Jun (Simon Gong) ini?***

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama

Sumber: Soompi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah