Produser Ungkap Cara Aneh Jonathan Majors Saat Syuting Ant-Man and the Wasp: Quantumania, Apa Itu?

21 Oktober 2022, 06:34 WIB
Produser mengungkapkan cara aneh Jonathan Majors ketika proses syuting Ant-Man and the Wasp: Quantumania. /Tangkapan layar YouTube/Screen Culture

PR TASIKMALAYA – Pemeran Kang the Conqueror Jonathan Majors sedang melakukan berbagai persiapan untuk peran antagonis di Ant-Man and the Wasp: Quantumania.

Dikarenakan peran Kang the Conqueror pada Ant-Man and the Wasp: Quantumania. Tentu ada berbagai cara yang dilakukan Jonathan Majors.

Namun, produser Stephen Broussard bercerita soal cara yang unik dan aneh dari Jonathan Majors saat menjadi Kang the Conqueror pada lokasi syuting Ant-Man and the Wasp: Quantumania.

Stephen Broussard menyebut jika Jonathan Majors punya obsesi yang kuat sebagai Kang the Conqueror dan melakukan berbagai persiapan yang unik saat syuting Ant-Man and the Wasp: Quantumania.

Baca Juga: 5 Grup K-Pop yang Ingin Disatukan oleh Penggemar

Bahkan produser Marvel Studios tersebut merasa heran dengan kelakuan unik dari pemeran Kang the Conqueror itu.

“Stephen Broussard, seorang produser eksekutif di Loki dan seorang produser di Ant-Man and the Wasp: Quantumania, mengingat bagaimana Majors memiliki “etika kerja yang gila” dan akan muncul lebih awal di lokasi syuting setiap hari dengan mengenakan pakaian Kang-nya, lalu berlari-lari di sekitar panggung suara. dengan speaker portabelnya,” katanya dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Screen Rant.

Melihat tanggapan tersebut, tentu ini merupakan hal unik yang dilakukan Jonathan Majors untuk persiapkan diri sebelum syuting dimulai.

Meskipun sebagian pemeran jarang melakukan hal ini demi mendalami peran karakter yang dimainkan.

Baca Juga: Tes Kepribadian: Anda Orang yang Bertanggung Jawab? Pilih Hewan Pertama yang Terlihat pada Gambar

Di lain hal, Kang the Conqueror punya peran sangat penting untuk jalan cerita film ketiga Ant-Man.

Karena ada sangkut paut nya dengan multiverse yang sudah terbuka pada serial Loki dan film kedua Doctor Strange.

Pada trailer eksklusif yang ditampilkan pada acara D23 lalu, Kang the Conqueror punya cara mengintimidasi yang berbeda dari Thanos.

Thanos menggunakan kekerasan fisik untuk mengintimidasi lawan, sedangkan Kang the Conqueror lebih ke psikologis.

Baca Juga: 5 Zodiak Ini Paling Tepat Janji, Ada si Aries yang Dapat Dipercaya

Maka dari itu, penyerangan secara psikologis adalah kemampuan Kang the Conqueror untuk menaklukan para superhero.  

Meskipun demikian, cerita ataupun sinopsis untuk Ant-Man and the Wasp: Quantumania masih dirahasiakan hingga artikel ini tayang.

Ant-Man and the Wasp: Quantumania akan tayang mulai awal 2023 di bioskop.***

Editor: Aghnia Nurfitriani

Sumber: Screen Rant

Tags

Terkini

Terpopuler