Akses Link cekbansos.kemensos.go.id untuk Cek BLT El Nino 2023 Lewat HP

- 15 Desember 2023, 14:23 WIB
Ilustrasi BLT El Nino 2023
Ilustrasi BLT El Nino 2023 //Instagram.com/@bank_indonesia/

PR TASIKMALAYA – BLT El Nino yang merupakan bantuan baru dari pemerintah masih disalurkan untuk bulan Desember 2023. Bantuan sosial (bansos) ini hanya diberikan untuk keluarga miskin atau rentab miskin di Indonesia.

Penyaluran BLT El Nino 2023 itu sendiri akan berlangsung dari bulan November dan Desember 2023 saja dengan besaran bantuan Rp400.000 per penerima. 

Namun syaratnya, penerima harus merupakan keluarga miskin yang terdaftar sebagai Keluarga Penerima Manfaat (KPM) di Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS).

Untuk mengetahuinya, bisa dilakukan cek BLT El Nino 2023 secara online dengan mengakses laman resmi cekbansos.kemensos.go.id.

Baca Juga: Kapan BLT El Nino 2023 Cair? Inilah Jadwal Pencairan dan Cek Penerimanya Segera

Perlu diketahui, BLT El Nino itu sendiri hanya diberikan saat fenomena El Nino terjadi hingga berdampak pada harga pangan yang naik.

Besaran bantuan ini adalah Rp200.000 per bulan yang diberikan sekaligus untuk dua bulan menjadi Rp400.000 per penerima.

Syarat untuk memperoleh bansos ini adalah penerima merupakan keluarga kurang mampu yang sudah terdaftar di DTKS. Selanjutnya, pemerintah akan mencairkan bantuannya sesuai tanggal yang sudah ditetapkan.

Untuk memastikan nama Anda terdaftar di DTKS, perlu dilakukan pengecekkan secara online dengan langkah-langkah berikut ini: 

Halaman:

Editor: Wulandari Noor

Sumber: kemensos.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x