Bansos PKH Cair Tanggal ini, Lansia Dapat Bantuan Rp2,4 Juta, Segera Cek Penerima di cekbansos.kemensos.go.id

- 10 April 2022, 10:46 WIB
Berikut mekanisme pecairan dana dan cara cek daftar penerima bansos PKH lansia senilai Rp2,4 juta mulai 4-21 April 2022.*
Berikut mekanisme pecairan dana dan cara cek daftar penerima bansos PKH lansia senilai Rp2,4 juta mulai 4-21 April 2022.* /Pixabay/Alexas Fotos/

PR TASIKMALAYA - Penyaluran bansos Program Keluarga Harapan (PKH) tahap 2 sudah mulai cair 4 sampai 21 April 2022, khususnya untuk lanjut usia (lansia).

Dana bansos PKH lansia senilai Rp2,4 juta disalurkan dalam 4 tahap.

Oleh karena itu, segera cek penerima bansos PKH lansia melalui situs cekbansos.kemensos.go.id.

Berikut mekanisme pencairan dan pengecekan daftar penerima bansos PKH lansia Rp2,4 juta sebagaimana dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Kemensos.

Baca Juga: Tes Psikologi: Lihat Kucing? Cari Tahu Kondisi Intelektual IQ dan Mata Anda dengan Menemukannya

a. Mekanisme pencairan dana

Khusus untuk bansos PKH lansia, akan disalurkan melalui bank yang tergabung dalam himpunan bank negara (Himbara).

Pilihannya yaitu, Mandiri, BTN, BRI, BNI, BSI.

Nominal yang akan didapat setiap tahapnya Rp800.000 per orang.

Baca Juga: Link Nonton Anime One Piece Episode 1014 Sub Indo, Sudah Bisa Diakses? Berikut Penjelasannya

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Kementerian Sosial RI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x