Mendag Muhammad Lutfi Jelaskan Alasan Jokowi Gaungkan Benci Produk Luar Negeri

- 5 Maret 2021, 06:15 WIB
Mendag, Muhammad Lutfi.
Mendag, Muhammad Lutfi. /Twitter/@Kemendag

PR TASIKMALAYA – Menteri Perdagangan (Mendag) Muhammad Lutfi jelaskan latar belakang Presiden Joko Widodo (Jokowi) gaungkan benci produk luar negeri.

Mendag Muhammad Lutfi mengatakan bahwa laporannya yang disampaikan kepada Jokowi merupakan latar belakangi kenapa Jokowi menggaungkan benci produk luar negeri.

Laporan itu, menurut Mendag Muhammad Lutfi terkait ada praktek-praktek yang tidak sesuai dengan aturan perdagangan.

Baca Juga: Susi Pudjiastuti Unggah Video Sang Cucu, Netizen Malah Soroti Benda yang Diolesi di Maskernya

Baca Juga: Disarankan Jadi Lurah Sebelum Bupati, Addie MS: Ya Ampun!

Baca Juga: Bantah Jhoni Allen yang Sebut Ada Praktik Mahar di Demokrat, Yan A Harahap: Kehadiran AHY Membuatnya Terkunci

Hal itu disampaikan Mendag Muhammad Lutfi melalui pernyataan pers yang disiarkan melalui Youtube Kementerian Perdagangan pada Kamis, 4 Maret 2021.

“Bahwa sebenarnya ada background yang menyertai pernyataan Bapak Presiden yaitu laporan saya kepada beliau tentang adanya praktek-praktek yang tidak sesuai dengan aturan perdagangan,” ujar Mendag Muhammad Lutfi, dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Youtube Kementerian Perdagangan.

Adapun praktek tersebut, menurutnya dilakukan oleh e-commerce perusahan-perusahaan yang mendunia yang sengaja untuk membunuh kompetisi.

Halaman:

Editor: Tita Salsabila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x