Cek Fakta: Pertolongan Pertama Luka Bakar Bisa dengan Tepung?  

- 1 Desember 2022, 13:34 WIB
Beredar info, bahan pangan diklaim dapat membantu untuk mendinginkan area luka di kulit agar tidak terasa panas jika tersiram minyak panas.
Beredar info, bahan pangan diklaim dapat membantu untuk mendinginkan area luka di kulit agar tidak terasa panas jika tersiram minyak panas. /Pixabay

 

PR TASIKMALAYA - Sebuah akun TikTok membagikan video dan memperlihatkan perempuan yang menjawab pertanyaan dari komentar di akunnya.

Pertanyaan tersebut berisi pertolongan pertama untuk menyembuhkan luka bakar, yaitu dengan menggunakan tepung terigu.


Pada video yang berdurasi 25 detik itu, seorang perempuan menyatakan tepung terigu tidak bisa menyembuhkan luka bakar.

Tetapi, bahan pangan itu diklaim dapat membantu untuk mendinginkan area luka di kulit agar tidak terasa panas jika tersiram minyak panas atau tersiram air.

Baca Juga: Tes Fokus: Si Jenius Menemukannya dalam 10 Detik! Di Mana Kucing Lucu Berada?

Seorang perempuan di video itu menyebutkan area luka akibat air atau minyak panas tidak akan melepuh bila menggunakan tepung terigu.

Unggahan pada 4 Mei 2022 sudah ditonton 10 ribu pengguna TikTok dan disukai oleh 327 pengguna lain.

Ada pun narasi yang ditambahkan dalam unggahan video itu:

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x