PR TASIKMALAYA - Pada kesempatan kali ini kalian bisa memainkan permainan tes IQ mencari perbedaan gambar dengan mudah namun cukup sulit untuk mendapatkan jawabannya.
Permainan teka-teki ini bisa mengasah ketelitian dan kejelian kamu menjadi lebih baik dalam memecahkan perbedaan di tes IQ.
Walau mencari perbedaan gambar dalam tes IQ cukup sulit, namun jika berhasil maka terbukti merupakan seorang yang teliti.
Dalam permainan tes IQ kali ini, kalian cukup menemukan 3 perbedaan dalam gambar ilustrasi seorang anak yang akan makan.
Baca Juga: Pendaftaran Mudik Gratis PLN 2023 Tahap 1 Sudah Dibuka, Cek Ketentuan dan Cara Daftarnya
Pertanyaan tes IQ
Pertama, lihat gambar ilustrasi diatas. Terdapat seorang anak yang kekenyangan akibat makan terlalu banyak.
Perhatikan dengan baik baik gambar tersebut agar kamu bisa menebak semua perbedaannya.
Sekilas memang kedua gambar tersebut tidak memiliki perbedaan. Oleh karena itu kalian dituntut untuk teliti agar bisa menyelesaikan permainan ini dengan cepat