Simak 9 Cara Multitasking Agar Berhasil Bagi Seorang Introvert

- 19 November 2022, 07:41 WIB
Berikut sembilan cara bagi seorang introvert agar berhasil melakukan multitasking, salah satunya tidak mudah menyerah.*
Berikut sembilan cara bagi seorang introvert agar berhasil melakukan multitasking, salah satunya tidak mudah menyerah.* /Pexels/fauxels/

5. Selesaikan tugas yang lebih besar menjadi tugas yang lebih mudah dikelola

Proyek atau tugas besar bisa menjadi beban yang sangat besar.

Misalkan, kamu ingin menulis suatu novel tapi saat praktik sangat sulit dilakukan dan malah kamu berpikir membuat cerita pendek lebih mudah.

Kenyataannya, pada saat praktik membuat cerita pendek kamu pun tidak bisa melakukannya.

Baca Juga: Tes IQ: Lihat Kucing di Antara Tanaman? Buktikan Anda Memang Jenius dengan Menemukannya

Ternyata, semua itu berasal dari pikiran kita, yakinlah pada diri sendiri kamu mampu bekerja dan melakukannya dengan baik tanpa rasa malas.

Maka tugas besar sekalipun akan menjadi tugas yang lebih mudah dikelola.

6. Fleksibilitas adalah kunci untuk menyelesaikan setiap tugas

Sebagian besar orang di dunia mengetahui bahwa seorang introvert menyukai tugas secara struktur jelas dan tidak menyukai perubahan secara mendadak.

Baca Juga: Tes Psikologi: Pilih Gajah, Temukan Kekuatan yang Menonjol dalam Diri Anda

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Introvert Dear


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah