Tes Psikologi : Pilih Dreamcatcher Suku Indian untuk Mengungkap Sisi Lain Karakter Kepribadian Anda

- 29 September 2022, 19:57 WIB
Pilih satu dreamcatcher pada gambar tes psikologi ini. Namastest
Pilih satu dreamcatcher pada gambar tes psikologi ini. Namastest /Namastest


PR TASIKMALAYA - Diketahui, tes psikologi merupakan suatu metode yang secara ilmiah dapat digunakan untuk mengetahui karakter yang dimiliki seseorang.

Dengan menggunakan beberapa objek dan atribut yang memiliki kriteria khusus pada tes psikologi juga berkaitan pada alam bawah sadar seseorang.

Objek yang terlihat pada tes psikologi d ihadapan Anda ini adalah dreamcatcher yang cukup populer.

Penduduk asli Amerika yang berasal dari suku Indian mengatakan bahwa udara malam dipenuhi dengan mimpi lalu bisa datang mimpi baik atau mimpi buruk.

Baca Juga: Tes IQ: Kedua Gambar Ini Sangat Rumit dan Berbeda! Bisakah Kamu Cari 3 Perbedaan di Antara Keduanya?

Untuk melindungi orang-orang dari mimpi buruk maka suku Indian menggunakan penangkap mimpi atau dream catcher sebagai jimat dalam mitos lama.

Seperti namanya, dreamcatcher ini dipercaya mereka karena untuk menangkap semua jenis mimpi yang ada.

Namun hanya mimpi yang baik saja yang akan diberikan kepada orang yang tidur di sekitar jimat tersebut, melalui benda seperti gantungan dengan bulu tersebut.

Tugas Anda pada tes psikologi sederhana berikut yaitu menggunakan intuisi untuk memilih gambar dreamcatcher mana yang paling menarik bagi Anda.

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah

Sumber: Whole Secrets


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x