Tes Kepribadian: Ternyata Cara Seseorang Menggambar Pohon, Manusia, dan Rumah Dapat Ungkap Karakter Psikologis

- 16 September 2022, 18:05 WIB
Tes kepribadian dengan cara melihat seseorang menggambar pohon, manusia, dan rumah bisa membongkar karakter psikologisnya.
Tes kepribadian dengan cara melihat seseorang menggambar pohon, manusia, dan rumah bisa membongkar karakter psikologisnya. /Pixabay/Prawny

PR TASIKMALAYA – Salah satu cara psikolog menilai karakter seseorang adalah, dengan menggunakan gambar dalam tes kepribadian.

Maka tidak mengherankan, psikolog sering kali menyuruh pasiennya untuk mengikuti tes kepribadian dengan cara menggambar.

Gambar yang sering kali diperintahkan oleh psikolog saat memberi tes kepribadian adalah: rumah, orang dan pohon.

Penasaran bukan apa kaitan dan makna gambar rumah, pohon dan orang dalam tes kepribadian? 

Baca Juga: Artis Disney Ini Ungkap Akan Ada Serial Animasi MCU Baru yang Belum Diumumkan

Sekarang langsung saja simak pembahasan tes kepribadian gambar rumah, pohon, dan orang seperti yang dilansir PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari iProfesional.

1. Pohon

Pohon melambangkan refleksi diri dan representasi hubungan intrapersonal.

Gambar akar sebagai simbol dari kekuatan, ego, dan fantasi.

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x