Ini Keistimewaan Melaksanakan Puasa Arafah di Bulan Dzulhijjah, Salah Satunya Bisa Hapus Dosa Selama 2 Tahun

- 8 Juli 2022, 15:43 WIB
Ilustrasi - Simak berikut ini adalah Ini keistimewaan melaksanakan Puasa Arafah di Bulan Dzulhijjah, salah satunya mampu hapuskan sosa selama 2 tahun.
Ilustrasi - Simak berikut ini adalah Ini keistimewaan melaksanakan Puasa Arafah di Bulan Dzulhijjah, salah satunya mampu hapuskan sosa selama 2 tahun. //Pexels/Pixabay.

Berdasarkan hadis dan beberapa riwayat yang disebutkan oleh para ulama, berikut ini adalah keistimewaan-keistimewaan Puasa Arafah.

1. Diampuninya dosa selama dua tahun oleh Allah, dosa setahun sebelum hari Arafah dan dosa setahun yang akan datang

Baca Juga: Tes Psikologi: Jumlah Singa yang Terlihat Bisa Tentukan Usia Jiwa Anda Sebenarnya

Hal tersebut didasarkan pada hadis riwayat Imam Muslim dari Qatadah, dalam hadis itu Imam Muslim berkata bahwa Rasulullah Saw bersabda:

“Puasa Arafah (9Zulhijah), aku berharap kepada Allah, untuk dapat menghapuskan dosa setahun sebelumnya dan dosa setahun berikutnya. Puasa Asyura(10 Muharram), aku berharap kepada Allah, untuk dapat menghapuskan dosa setahunsebelumnya”.

2. Puasa Arafah bernilai 1000 hari puasa di luar Arafah

Baca Juga: Kemenag Cabut Izin Ponpes Shiddiqiyyah Jombang, Husin Shihab: Supaya Ada Efek Jera

Sebagaimana disebutkan dalam hadis riwayat Imam Al-Baihaqi, dari Sayidah Aisyah, dia berkata:

“Rasulullah Saw pernah bersabda; (Keutamaan) puasa hari Arafah seperti puasa 1000 hari (di luar hari Arafah)”.

3. Mendapatkan pahala sebagaimana pahala yang didapatkan oleh Nabi Isa

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah

Sumber: Bima Islam Kemenag


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x