Tes Fokus: Bukan 4! Si Cerdas dan Cermat Pasti Bisa Hitung Jumlah Segitiga Sebenarnya

- 18 Juni 2022, 08:00 WIB
Tebak ada berapa jumlah segitiga pada tes fokus dengan benar.
Tebak ada berapa jumlah segitiga pada tes fokus dengan benar. /Instagram/@yves.lappert

PR TASIKMALAYA - Ilusi menakjubkan pada tes fokus ini berpotensi membingungkan anda.

Dalam kesempatan tes fokus ini anda akan dihadapkan dengan sebuah gambar segitiga.

Untuk yang penasaran, ayo kerjakan tes fokus ini dengan cermat dan cerdas.

Jangan sampai kebingungan untuk menjawab tes fokus ini, akan ada petunjuk dan juga instruksi untuk mengerjakannya.

Baca Juga: Tes Kepribadian: Lihat Wajah atau Burung? Ungkap Kelemahan Diri Anda Saat Ini dari Pilihan yang Ada

Kalau dilihat secara sekilas, jumlah segitiga ini mungkin hanya ada empat saja.

Tapi jika diamati lebih serius, mungkin ada lebih dari empat.

Manipulasi cahaya yang ada di gambar membuat mata anda mungkin bisa melihat lebih dari yang sebenarnya.

Foto ini membuat tampak seperti beberapa bentuk diposisikan dengan tepat.

Baca Juga: Daging Olahan dapat Mempercepat Penuaan Kulit, Begini Penjelasan Ahli

Kalian hanya punya waktu 7 detik untuk menebak berapa jumlah segitiga ini.

Dilansir PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari The Sun, hanya sekitar 87% orang bisa menghitungnya dengan benar.

Adanya cahaya dan bayangan di sini membuat bingung orang lain saat menghitungnya.

Saat mereka melihat gambar ini, mata dari orang yang melihatnya seperti dipermainkan.

Baca Juga: One Piece 1053: Arc Wano Belum Berakhir, Sosok Tak Terduga Masuk dalam Jajaran Kaisar Lautan yang Baru

Apabila kita hitung lagi, jumlah segitiga itu ada 7 buah.

Namun kenyataannya, ilusi ini hanyalah tiga batang kayu yang ditempatkan di dinding.

Dengan ilusi tersebut, jumlah segitiga yang ada menjadi bertambah.

Jumlah segitiga pada tes fokus.
Jumlah segitiga pada tes fokus. Instagram/@yves.lappert

Baca Juga: 2 Cara Dapatkan Plat Nomor Putih yang Mulai Diterapkan pada Pertengahan Juni 2022

Apakah kamu bisa melihat semuanya?

Jika iya, kamu termasuk orang cerdas dan juga cermat.***

Disclaimer: Untuk mencoba mengikuti atau mengakses tes fokus lain, kamu bisa membukanya DI SINI.

Editor: Al Makruf Yoga Pratama

Sumber: The Sun


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah