Tes IQ: Hapus 3 Korek Penjumlahan Matematika Ini, Jika Bisa Temukan 3 Caranya Kamu Punya Logika Berpikir Bagus

- 13 Mei 2022, 17:14 WIB
 Kerjakan tes IQ matematika ini, dengan hapus 3 korek api. Jika bisa temukan 3 caranya maka kamu punya kemampuan logika berpikir yang bagus.
Kerjakan tes IQ matematika ini, dengan hapus 3 korek api. Jika bisa temukan 3 caranya maka kamu punya kemampuan logika berpikir yang bagus. //Dok. Mambee

PR TASIKMALAYA – Kali tes IQ akan menguji kemampuan logika berpikir dirimu, dengan menggunakan soal matematika.

Hanya saja soal matematika pada tes IQ kali ini, akan menggunakan kumpulan korek api untuk membentuk angka-angkanya.

Tugasmu pada tes IQ ini adalah untuk menemukan 3 cara lain, dan jika berhasil melakukannya maka kamu punya kemampuan logika berpikir yang bagus.

Kerjakan tes IQ ini, temukanlah 3 cara tersebut dengan waktu yang terbatas, dan buktikan kamu punya kemampuan logika berpikir yang bagus.

Baca Juga: Tes IQ: Hitung Jumlah Burung pada Gambar dan Uji Kemampuan Berpikir Kreatif Anda!

Penting untuk diketahui, mengerjakan tes IQ seperti ini, dapat mengasah kemampuan berpikir dan juga penyelesaian masalah dirimu.

Jadi meskipun tes IQ ini bersifat hiburan, tapi tetaplah untuk mengerjakan yang terbaik tes kali ini.

Dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Mambee, mulailah perhatikan tes IQ matematika ini.

Kamu akan melihat gambar korek api, yang membentuk angka seperti 8 + 9 = 4.

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah

Sumber: Mambee


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x