Tes Fokus: Ekstra Sulit! Buktikan Ketajaman Mata dengan Menemukan 2 Harimau di Gambar Ini!

- 3 Mei 2022, 12:46 WIB
Ada dua objek harimau dalam gambar tes fokus kali ini, buktikan ketajaman matamu dengan menemukannya!
Ada dua objek harimau dalam gambar tes fokus kali ini, buktikan ketajaman matamu dengan menemukannya! /Fabiosa

PR TASIKMALAYA – Di tes fokus yang diakui memiliki tingkat kesulitan ekstra ini, kamu diminta untuk membuktikan ketajaman mata kamu dengan menemukan dua harimau dari gambar di atas.

Jika kamu berpikir dalam gambar tes fokus di atas hanya ada seekor harimau saja, berarti penglihatan yang kamu miliki kurang tajam!

Selain dibutuhkan ketajaman mata, tes fokus kali ini juga perlu kemampuan berpikir kreatif.

Nah, selagi kamu memandangi gambar di atas serta memikirkan dimanakah harimau kedua bersembunyi, mari simak dulu manfaat mengerjakan teka-teki bagi kinerja otak!

Baca Juga: Pangeran William Ketahuan Gunakan Nama Palsu saat Masih Berkuliah Dulu, Kenapa?

Dilansir PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari laman Fabiosa, rutin mengerjakan puzzle, tebak-tebakan, teka-teki, atau permainan logika lainnya rupanya bisa mencegah kepikunan atau demensia serta penyakit Alzheimer lho!

Beberapa penelitian juga membuktikan bahwa mengerjakan puzzle ternyata bisa mengurangi stres yang otomatis membuat mood kita membaik.

Sebab kami peduli dengan kinerja otak para pembaca, kami pun sengaja membawakan tes fokus mencari dua ekor harimau yang berhasil membuat para pengguna internet menggila satu ini.

Sebab kebanyakan pengguna internet mengaku hanya bisa menemukan satu harimau saja.

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani

Sumber: Fabiosa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x