Tips Kulit Lebih Glowing saat Lebaran Idul Fitri dengan Meminum Ramuan Ini

- 2 Mei 2022, 19:57 WIB
Cobalah minum ramuan ini agar kulit tampak glowing saat kumpul bersama keluarga di momen lebaran Idul Fitri.*
Cobalah minum ramuan ini agar kulit tampak glowing saat kumpul bersama keluarga di momen lebaran Idul Fitri.* /Pixabay/Gromovataya

PR TASIKMALAYA - Lebaran Idul Fitri merupakan momen saat kumpul bersama keluarga besar.

Tidak jarang kita bersilaturahmi mengunjungi sanak saudara yang lainnya saat Lebaran Idul Fitri.

Tentunya saat momen Lebaran Idul Fitri kumpul bersama keluarga, kita ingin terlihat dengan wajah yang lebih bersih dan menarik.

Setiap orang tentunya mendambakan memiliki kulit yang lebih sehat dan indah agar tampak lebih percaya diri dan enak dipandang mata.

Baca Juga: Tes IQ: Otak Kadang Tertipu! Temukanlah Angka yang Hilang dari Deretan 1 Sampai 50

Tidak jarang bagi sebagian orang mendambakan ini hingga melakukan perawatan yang sangat mahal ke klinik kecantikan untuk mendapatkan kulit yang indah.

Tapi tahukah Anda bahwa ada rempah-rempah atau bumbu masak di dapur rumah yang dapat memperindah dan menjaga kesehatan kecantikan kulit Anda.

Jawabannya kunyit!

Kunyit dipercaya sejak zaman dahulu dapat merawat kulit dari dalam, bahkan orang tua zaman dahulu banyak yang mengolahnya menjadi minuman sehat seperti jamu.

Baca Juga: Tes Kepribadian: Simbol yang Anda Lihat Pertama Kali, Ungkapkan Mimpi Rahasia Anda tentang Masa Depan Anda

Ramuan dari olahan kunyit ini juga banyak digunakan secara medis di India sejak zaman kuno.

Bahkan para peneliti mengungkapkan ternyata di dalam kunyit terdapat banyak kandungan zat yang sangat bermanfaat bagi kulit kita,salah satunya dapat meningkatkan kadar glutathione.

Dilansir PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari laman Healthline, berdasarkan sebuah studi, glutathione juga dapat menurun seiring dengan bertambahnya usia seseorang.

Glutathione ini yang merupakan master antioksidan merupakan salah satu antioksidan kuat di dalam tubuh kita.

Baca Juga: 7 Ciri Kepribadian Menarik dari Anak Tunggal, Salah Satunya Independen

Tubuh kita dapat memproduksi glutathione tersendiri terutama dengan bantuan dari tiga asam amino yaitu diantaranya glutamin, namun dapat lebih maksimal jika dibantu dengan asupan nutrisi yang sangat mendukung,

Banyak sekali peranan penting dari si "master of antioksidan" ini yaitu glutathione untuk kesehatan kulit dan membuat lebih bersinar.

Glutathione dapat meningkatkan kecerahan atau tone atau tingkat kecerahan dan mempercantik kulit menjadi karena lebih cerah.

Sebagaimana diketahui bahwa antioksidan adalah zat yang mengurangi stres oksidatif dengan memerangi radikal bebas dalam tubuh.

Baca Juga: Tes IQ: Yakin Jago Fisika? Coba Pecahkan Teka-teki Susu dan Air untuk Membuktikan Kecerdasanmu

Sebagian besar antioksidan ditemukan didalam makanan yang kita makan sehari-hari.

Namun perlu diketahui ada juga sejumlah alasan mengapa tingkat glutathione tubuh bisa terkuras.

Pada pola makan yang buruk, penyakit kronis, infeksi, pola tidur yang tidak teratur, dan stres terus-menerus sangat mempengaruhi berkurangnya glutathione dalam tubuh.

Mempertahankan tingkat antioksidan ini tentunya sangat penting sekali untuk menunjang kesehatan kita.

Baca Juga: Tes Psikologi: Pilih Pelukan yang Anda Sukai dan Temukan Karakter Sesungguhnya, Salah Satunya Terkait Emosi

Selain dapat dibantu dengan multivitamin atau suplemen tambahan glutathione yang bisa di temukan di pasaran.

Kabar baiknya ternyata Anda dapat meningkatkan kadar glutathione secara alami dengan mengkonsumsi rutin kunyit.

Si ajaib Kunyit juga sangat baik bagi kesehatan lambung dan liver Anda, sehingga banyak sekali obat untuk lambung dan liver yang terbuat dari kunyit.

Kunyit merupakan jenis rempah yang memiliki banyak khasiat. DI Indonesia kunyit banyak digunakan sebagai bumbu masakan.

Baca Juga: Tes IQ: Hanya 2 Persen Orang yang Bisa Tebak Jenis Hewan Tersembunyi di Gambar ini! Anda Salah Satunya?

Kunyit memiliki komponen utamanya yaitu penting yaitu curcumin yang memiliki banyak manfaat.

Kandungan kurkumin jauh lebih terkonsentrasi dalam bentuk tepung atau ekstrak kunyit, dibandingkan dengan rempah-rempah.

Berdasarkan sejumlah penelitian pada hewan dan tabung reaksi percobaan telah menunjukkan bahwa ekstrak kunyit dan kurkumin memiliki kemampuan untuk meningkatkan kadar glutathione.

Menariknya para peneliti mendapatkan bahwa kurkumin yang ditemukan dalam kunyit dapat membantu memulihkan kadar glutathione yang memadai dan meningkatkan aktivitas enzim glutathione.

Baca Juga: Tes IQ: Berapa Banyak Kuda yang Terlihat Berbeda? Cari Tahu dalam Waktu 20 Detik

Untuk mendapatkan peningkatan kadar glutathione akan lebih maksimal lagi dengan ekstrak kunyit atau yang sudah dihaluskan dan menambahkan lada.

Curcumin merupakan bahan yang sangat penting didalam kunyit, yang dapat meningkatkan kadar glutathione yang sangat baik untuk kesehatan kulit Anda.***

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x