Tes Psikologi: Dapatkah Kamu Menemukan Angka 2022 pada Gambar? Ungkap Kejelian Kamu di Sini!

- 21 April 2022, 19:26 WIB
Menemukan angka 2022 pada gambar tes psikologi kali ini, untuk mengungkapkan kejelian mata kamu saat ini.
Menemukan angka 2022 pada gambar tes psikologi kali ini, untuk mengungkapkan kejelian mata kamu saat ini. //Mdzol

PR TASIKMALAYA - Mengerjakan tes psikologi melalui gambar bisa mengetahui kejelian kamu.

Dalam tes psikologi ini, kamu harus menggunakan kejelian mata untuk menemukan angka sesuai perintah dari tes psikologi ini.

Gambar dalam tes psikologi berikut berisikan angka yang mendekati pada perintah yang dimaksud.

Kejelian mata sangat diperlukan di tes psikologi ini untuk menemukan angka 2022 yang bersembunyi di dalam gambar.

Baca Juga: Tes Psikologi: Yakin Pacar atau Suami Anda Setia? Uji dengan Bantuan Karton Susu Sederhana Ini

Terdapat instruksi yang bisa kamu pahami sebelum melakukan pencarian seperti dilansir PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Mdzol.

Dalam lembar warna-warni di gambar tes psikologi ini, kamu dapat melihat penuh angka dengan berwarna ungu dengan latar belakang warna terang.

Angka yang acak ini mungkin sedikit membingungkan dan mengecoh terkait dengan angka yang harus dicari.

Pertama-tama kamu harus menganalisa gambar tes psikologi dengan detail untuk menemukan angka tersebut.

Baca Juga: Bocoran Wedding Agreement The Series Episode 5: Tayang Kapan dan Jam Berapa di Disney Plus?

Angka atau nomor yang ada sudah dipastikan berbeda dan memiliki angka terakhir yang tidak sama di gambar tes psikologi.

Selanjutnya, kamu harus memastikan bahwa angka tersebut hanya satu saja atau mungkin lebih.

Waktu 7 detik adalah durasi untuk menyelesaikan tantangan ini.

Kecerdasan dan ketepatan menjadi kunci dalam penyelesaian teka-teki tes psikologi ini.

Baca Juga: Tes IQ: Jumlahnya Bukan 6! Tebak Ada Berapa Serigala pada Gambar Ini, Butuh Fokus Tinggi untuk Menjawab

Berikut ringkasan jawaban untuk tes psikologi ini.

Angka 2022 terletak sangat dekat dengan tepi kiri gambar tes psikologi.

Jawaban tes IQ.
Jawaban tes IQ. /Mdzol

Lebih jelasnya, angka 2022 berada di kiri bawah pada gambar tes psikologi.

Baca Juga: Tes Psikologi: Jangan Remehkan Posisi Gendong Bayi, Ibu Mana yang Depresi Pasca-Melahirkan?

Berada di antara angka 024 dan 222 dalam gambar tes psikologi.

Bisakah kamu menemukannya?

Coba perlihatkan tes psikologi ini pada teman untuk mencari bersama-sama.***

Disclaimer: Jika ingin mencoba mengikuti atau mengakses tes psikologi lain, kamu bisa mencarinya di https://tasikmalaya.pikiran-rakyat.com/tag/tes%20IQ

Disclaimer: Artikel ini mengalami perubahan pada gambar foto cover yang sebelumnya terpotong dari sumber aslinya. 

Editor: Rahmi Nurlatifah

Sumber: Mdzol


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah