Tes Psikologi: Mana yang Paling Anda Takuti, Ketinggian, Kesepian, atau Kegelapan? Ungkap Karakter Diri

- 28 Maret 2022, 21:03 WIB
Ilustrasi tes psikologi. Manakah yang paling Anda takuti: ketinggian, kesepian, atau kegelapan? Masing-masing ungkap karakter diri Anda.
Ilustrasi tes psikologi. Manakah yang paling Anda takuti: ketinggian, kesepian, atau kegelapan? Masing-masing ungkap karakter diri Anda. /Dazzling News

Mereka tidak pernah melewatkan kesempatan untuk keluar dan menghabiskan waktu bersama teman-teman.

Selain itu, mereka ingin selalu menjalin hubungan karena menjadi lajang membuat mereka takut.

3. Kegelapan

Fobia untuk yang satu ini disebut niktofobia.

Baca Juga: Flandy Limpele Resmi Pulang Kampung untuk Melatih Tim Ganda Campuran Indonesia

Ini adalah ketakutan patologis akan kegelapan.

Gejalanya meliputi sesak napas, keringat berlebihan, mual, mulut kering, merasa sakit, gemetar, jantung berdebar-debar, ketidakmampuan untuk berbicara atau berpikir jernih, serta sensasi terlepas dari kenyataan dan kematian.

Ketakutan akan kegelapan umum terjadi pada anak-anak dan sering hilang saat mereka dewasa.

Orang dengan fobia ini cukup ceria dan lincah dan memiliki pikiran yang kreatif.***

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama

Sumber: Dazzling News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah