13 Tanda Kamu Memiliki Kecerdasan Emosional Tinggi, Salah Satunya Memikirkan Perasaan Orang Lain

- 27 Maret 2022, 10:05 WIB
Berikut ini, terdapat 13 tanda bahwa kamu memiliki kecerdasan emosional yang tinggi.
Berikut ini, terdapat 13 tanda bahwa kamu memiliki kecerdasan emosional yang tinggi. /PEXELS/mentatdgt

Tanda selanjutnya adalah memiliki jeda, terkait ini sesederhana kamu berhenti sesaat dan berpikir sebelum berbicara dan bertindak.

Adanya jeda akan membantumu memahami apa yang kamu rasakan, dan menyelamatkanmu dari rasa malu, atau membuat komitmen yang terlalu cepat.

Baca Juga: Hyun Bin dan Son Ye Jin Konfirmasi Tanggal Resepsi Pernikahan?

3. Berusaha mengendalikan pikiranmu

Setiap orang memiliki kendali atas dirinya, termasuk kendali atas pikirannya sendiri.

Karena itulah penting untuk memahami bahwa hanya pikiranmu yang bisa kamu kendalikan, sedangkan selain itu ada di luar kuasamu.

4. Menyikapi positif kritik dari orang lain

Rasanya setiap orang jika diberikan feedback negatif akan menolak, tapi ternyata orang yang memiliki kecerdasan emosional tinggi, justru melihat hal tersebut positif.

Kamu melihat bahwa feedback negatif tersebut sebagai kesempatan untuk belajar, berpikir hal baru yang dapat membuat dirimu menjadi lebih baik.

Baca Juga: Triple H 'Smackdown' Pensiun Gegara Penyakit Jantung, Bintang WWE: Aku Tak Akan Pernah Bergulat Lagi

Halaman:

Editor: Ghassan Faikar Dedi

Sumber: Inc


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah