Tes Psikologi IQ: Bisakah Kamu Menyelesaikan Soal Matematika untuk Anak Usia 6 Tahun? Buktikan Dirimu Jenius

- 18 Maret 2022, 09:04 WIB
Simaklah tes psikologi IQ berikut ini tes psikologi IQ untuk mengungkapkan apakah Anda orang yang jenius atau tidak.
Simaklah tes psikologi IQ berikut ini tes psikologi IQ untuk mengungkapkan apakah Anda orang yang jenius atau tidak. /Clicky News

PR TASIKMALAYA – Tes Psikologi IQ kali ini akan menguji apakah kamu jenius, dengan menggunakan soal matematika untuk anak yang berusia 6 tahun.

Meski soal matematika ini ditunjukkan untuk anak usia 6 tahun, jangan salah banyak orang dewasa yang salah menjawab Tes Psikologi IQ ini.

Tes Psikologi IQ ini sengaja dirancang untuk megungkap apakah kamu layak disebut sebagai orang jenius atau tidak.

Namun sebelum mengerjakan Tes Psikologi IQ ini, kami sarankan agar kamu membawa alat tulis dan kertas untuk mempermudah saat memecahkan teka-teki ini.

Baca Juga: Tes Kepribadian: Kupu-kupu, Wajah, atau Bulan? Cek IQ dan Karakter Introvert Ekstrovert Anda di Sini

Jika sudah siap, simak baik-baik soal yang diberikan pada Tes Psikologi IQ ini seperti yang dilansir PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Clicky News.

Soal:

Seekor anjing memiliki 4, bebek memiliki 5, domba memiliki 3, sapi memiliki 3.

Selanjutnya seekor babi memiliki 4, dan ayam memiliki 14.

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani

Sumber: Clicky News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah