Tes Psikologi: Cara Makan Ice Cream Ungkap Karakter Seseorang, Salah Satunya Ambisius

- 10 Januari 2022, 18:03 WIB
Ilustrasi - Simaklah sebuah tes psikologi untuk mengungkapkan karakter seseorang berdasarkan caranya ketika makan ice cream.
Ilustrasi - Simaklah sebuah tes psikologi untuk mengungkapkan karakter seseorang berdasarkan caranya ketika makan ice cream. /PIXABAY/StockSnap

 

PR TASIKMALAYA – Tidak banyak yang tahu ternyata Tes Psikologi untuk mengetahui karakter seseorang, bisa dilihat dari caranya makan ice cream.

Tes Psikologi yang membahas keterkaitan antara karakter seseorang dengan caranya menikmati ice cream, dibenarkan langsung oleh Juliet A. Boghossian yang merupakan pakar perilaku makanan.

Juliet A. Boghossian melakukan penelitian pada salah satu merek ice cream ternama di dunia.

Simak penjelasan tes psikologi yang mengungkapkan karakter seseorang dari caranya makan ice cream, seperti yang dilansir PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Shared.

Baca Juga: Aktor Squid Game Oh Young Soo Raih Penghargaan Golden Globes Awards

1. Ice cream sundae

Pecinta ice cream sundae dikenal sebagai pribadi yang gigih dan ambisius.

Mereka selalu memperhitungkan resiko dari setiap tindakan yang akan mereka ambil.

Selain itu, mereka juga merupakan orang yang setia kepada temannya.

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani

Sumber: Shared


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah