Tes Kepribadian: Membaca Kehidupan Cinta, Benci, dan Ketakutan Lewat Simbol Mesir Kuno

- 4 Januari 2022, 10:29 WIB
Tes kepribadian: Simaklah penjelasan soal kehidupan cinta, benci, dan takut lewat simbol Mesir kuno.*
Tes kepribadian: Simaklah penjelasan soal kehidupan cinta, benci, dan takut lewat simbol Mesir kuno.* /Namastest

2. Labirin

Mitos Daedalus dan labirinnya menjadi simbol Mesir kuno yang Anda pilih pada tes kepribadian.

Melambangkan perjuangan untuk selalu bisa berinteraksi dalam kehidupan bermasyarakat dan keluarga.

Anda membutuhkan kehidupan terbebas dari sikap dihakimi dan tertantang membuktikan siapa sosok sebenarnya.

Baca Juga: Ridwan Kamil Unggah Postingan Receh, Begini Seharusnya Balas Chat Wanita

Memaafkan diri atas kesalahan masa lalu akan memulihkan cara Anda melihat harga diri.

3. Trisula

Lambang trisula pada simbol Mesir kuno merupakan pola dasar yang berkaitan dengan lingkungan mental.

Bisa pula Anda artikan seperti huruf Yunani untuk psi alias jiwa, tes kepribadian menjawab jika Anda adalah orang yang sangat mental.

Baca Juga: Tes Kepribadian: Apel, Kupu-kupu atau Pisau? Ungkap Kelemahan Pikiran Bawah Sadar Kamu

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Namastest


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah