Rentan Alami Kerusakan, 8 Cara Efektif untuk Cegah Rambut Rontok saat Musim Dingin

- 25 Januari 2020, 13:58 WIB
Selama musim dingin rambut rentan mengalami kerusakan dan kerontokan/
Selama musim dingin rambut rentan mengalami kerusakan dan kerontokan/ /Pixabay/ RyanMcGuire

5. Membersihkan rambut

Untuk mencegah kerontokan rambut saat musim dingin, penting untuk memperhatikan kebiasaan atau cara menyisir rambut.

Rambut harus disisir secara lembut dan jangan menyisir dalam keadaan rambut yang basah.

Gunakanlah sisir bergigi lebar untuk menghindari rambut yang kusut. Sebelum tidur, usahakan untuk menyisir rambut dan ikat rambut menjadi kepang tiga untai yang normal.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Sabtu 25 Januari 2020: Gemini Harus Berhati-hati dan Taurus Dipenuhi Rasa Bahagia

6. Gunakan sampo alami

Penggunaan sampo asal-asalan bisa juga menjadi penyebab rambut menjadi rontok.

Rambut rentan patah selama musim dingin karena bahan kimia yang terkandung didalam sampo atau kondisioner dapat merusak dan menyebabkan rambut menjadi rontok.

Beralihlah ke produk sampo atau kondisioner yang berbahan organik dan alami untuk memanjakan rambut dan kulit kepala, sehingga terhindar dari kerusakan.

Ketombe menjadi salah satu penyebab utama kerontokan pada rambut saat musim dingin. Jadi, gunakanlah sampo anti ketombe untuk mencegah rambut rontok.

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Boldsky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x