Cara Menghilangkan Jerawat Menggunakan Minyak Pohon Teh Lengkap dengan Penggunaannya

- 26 November 2021, 12:05 WIB
Minyak pohon teh dipercaya dapat menghilangkan jerawat secara alami, berikut ini merupakan alasannya.
Minyak pohon teh dipercaya dapat menghilangkan jerawat secara alami, berikut ini merupakan alasannya. /Pixabay/NatureFriend

Baca Juga: Densus 88 Buru Otak Teroris Jamaah Islamiyah, hingga Ungkap Peran Farid Okbah CS dalam Hal Pendanaan

Dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Healtline pada 25 November 2021, minyak pohon teh membantu melawan P. acnes dan S. epidermidis dimana dua jenis bakteri tersebut dapat menyebabkan jerawat.

Berdasarkan studi menemukan bahwa 5% gel minyak pohon teh empat kali lebih efektif untuk mengurangi lesi jerawat.

Selain itu minyak pohon teh juga enam kali lebih efektif dalam mengurangi keparahan jerawat dari pada plasebo.

Perawatan dengan minyak pohon teh menghasilkan lebih sedikit efek samping, termasuk kekeringan, iritasi, dan rasa terbakar.

Baca Juga: Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Rombak Kamar Jelang Kelahiran Anak Kedua, Ayah Rafathar Justru Mulai Bingung

Perlu diketahui jika dioleskan langsung ke kulit, minyak pohon teh dapat menyebabkan kemerahan dan iritasi

Maka dari itu untuk mengoleskan minyak pohon teh diperlukan minyak pembawa.

Berdasarkan National Center for Complementary and Integrative Health, penelitian terkait minyak pohon teh untuk kesehatan masih sedikit.

Dari sejumlah penelitian yang dilakukan menunjukkan bahwa minyak pohon teh dapat membantu mengatasi jerawat.

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x