Tes Psikologi: Ketahui Apa yang Diungkapkan Garis Tanganmu Tentang Hubungan Asmara dan Kehidupan

- 5 Oktober 2021, 20:11 WIB
Simak tes psikologi berikut ini yang bisa mengungkap hubungan asmara dan kehidupanmu berdasarkan garis tangan.
Simak tes psikologi berikut ini yang bisa mengungkap hubungan asmara dan kehidupanmu berdasarkan garis tangan. /The Minds Journal

1. Garis di telapak tangan kiri lebih tinggi

Jika garis di telapak tangan kirimu lebih tinggi dari kanan, itu berarti bahwa kamu adalah seorang pejuang cinta.

Baca Juga: Hoaks atau Fakta: Benarkah Sri Mulyani Bongkar Kecurangan Jokowi?

Kamu bersemangat dan cukup berani untuk memperjuangkan hubungan asmaramu.

Ini juga menandakan bahwa diberkati dengan kecantikan dan cenderung jatuh cinta kepada seseorang yang lebih muda daripada dirimu.

Tetapi, kamu juga adalah orang yang paling tegas dan mandiri dalam hubungan tersebut.

Baca Juga: Ditanya Ramzi, Rizky Billar Keceplosan: Satu Tahun Menikah Sebentar Lagi Dikaruniai Anak

2. Garis di telapak tangan kanan lebih tinggi

Jika garis di telapak tangan kananmu lebih tinggi dari kiri, berarti kamu memiliki jiwa tua dan merasa nyaman dengan kehadiran orang yang lebih tua.

Oleh karena itu, dalam hal pernikahan, kemungkinan besar kamu akan menikah dengan orang yang lebih tua darimu.

Halaman:

Editor: Linda Agnesia

Sumber: The Minds Journal


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah