Kamu Introvert, Tes Kepribadian Termasuk INFJ 'Kepribadian Langka' Sedunia, Apa itu INFJ?

- 22 April 2021, 06:28 WIB
INFJ (introverted, intuitive, feeling, dan Judging) merupakan salah satu dari 16 kepribadian dalam Myers-Briggs yang dikembangkan menggunakan teori Carl Jung's Psychonalyst.
INFJ (introverted, intuitive, feeling, dan Judging) merupakan salah satu dari 16 kepribadian dalam Myers-Briggs yang dikembangkan menggunakan teori Carl Jung's Psychonalyst. /Pixabay/Daniel Sampaio

Mereka harus beberapa kali berpikir untuk menyelesaikan suatu masalah hingga merasa tenang, dan kenyataannya mereka hampir tidak pernah merasa tenang.

3. Totalitas atau tidak sama sekali

Mereka selalu berprinsip bahwa kualitas harus selalu diatas kuantitas.

Baca Juga: Masuk Forbes 30 Under 30, Jerome Polin Kaget: Berasa Mimpi, Mantap Jiwa

4. Sulit menuangkan pikiran ke dalam kata

Pikiran mereka seringkali campur aduk hingga sulit menemukan apa yang sebenarnya ingin dikatakan.

5. Penyendiri

Mereka lebih memilih mengasingkan diri untuk berhubungan dengan pikiran dan batinnya.

6. Flexible

Mereka mampu menyesuaikan diri dengan hampir semua orang.

Halaman:

Editor: Tita Salsabila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah