Tes IQ: Percaya Tidak Ini Bukan Gambar Identik? Cari 3 Perbedaan dan Buktikan Anda Super Teliti!

10 September 2022, 18:38 WIB
Cari tiga perbedaan pada gambar tes IQ dengan teliti. /Tangkapan layar YouTube find 3 differences JP/

PR TASIKMALAYA - Percaya atau tidak kalau permainan tes IQ belakangan ini semakin digemari orang-orang?

Tak sedikit orang yang kini rutin mengikuti tantangan tes IQ demi mengisi waktu luang yang produktif.

Nah di kesempatan hari ini, kami kembali mengajak Anda memecahkan teka-teki tes IQ sambil menikmati hari libur.

Ayo ikut bersama kami taklukan tes IQ ini dan buktikan kehandalan Anda!

Baca Juga: Reaksi Penggemar Soal Shakky sebagai Bangsawan Kuja di One Piece 1059

Instruksi Tes IQ

Dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Find 3 Differences JP, tersedia dua gambar yang diduga identik.

Terlihat dua gambar ini menunjukan ilustrasi keseharian seorang ibu dan dua anak laki-laki nya.

Tapi percaya tidak kalau sebenarnya gambar yang dikira identik ini justru berbeda satu sama lain?

Baca Juga: Tes Psikologi: Tidak Disangka Impian Anda Tentang Cinta Terungkap Berdasarkan Gambar Pertama yang Dilihat

Memang benar kebanyakan orang menilai ini gambar identik, tapi jika diperhatikan baik-baik hal itu tidak benar.

Orang yang super teliti bisa melihat beberapa bagian yang berbeda. Tepatnya ada 3 perbedaan.

Sekarang kami tantang Anda membuktikan ada 3 perbedaan yang membuat gambar itu tidak identik.

Coba untuk lebih teliti supaya mudah menemukan jawaban tes IQ.

Baca Juga: 2 Resep Herbal untuk Mengobati DBD: Menaikkan Kadar Trombosit

Jika sudah yakin, kami akan membandingkan tebakan Anda benar atau tidak.

Ayo semangat dan semoga Anda beruntung!

Kunci Jawaban

Benarkah Anda berhasil menyadari 3 perbedaan di gambar tes IQ ini?

Baca Juga: Ucapan Dewi Dee Lestari Setelah Pelarungan Abu Reza Gunawan

Kalau begitu tidak perlu berlama-lama, mari kita nilai tebakan Anda akurat atau tidak.

Amati objek pada lingkaran ungu di bawah ini, bukankah ketiganya tampak berbeda?

Jawaban tes IQ.

Mulai dari batang pohon, sepedah hinggi tangan anak bayi tidak identik sama-sekali.

Jika berhasil menyadari tiga perbedaan di atas berarti Anda super teliti!

Baca Juga: 5 Tanda Gaslighting yang perlu Anda Waspadai dari Sang Ahli Manipulasi

Selamat untuk si super teliti yang berhasil menaklukan tes IQ dengan sempurna.

Demikian tes IQ kali ini, apa Anda bersenang-senang?

Disclaimer: Untuk mencoba mengikuti atau mengakses tes IQ lainnya, kamu bisa mengaksesnya di sini.

Editor: Al Makruf Yoga Pratama

Sumber: YouTube find 3 differences JP

Tags

Terkini

Terpopuler