Tes IQ: Bukan 10, Ada Berapa Jumlah Segitiga pada Gambar? Buktikan Anda Super Jenius

26 Mei 2022, 20:01 WIB
Ikuti tes IQ ini untuk mengukur seberapa jenius Anda dengan menebak jumlah segitiga pada gambar berikut. /Tangkapan layar YouTube Online Training for Everyone

PR TASIKMALAYA - Simak tes IQ berikut ini dengan menjawab soal segitiga pada gambar.

Hanya orang super jenius yang bisa menebak tes IQ ini dengan cepat dan tepat.

Dibutuhkan fokus dan konsentrasi tinggi untuk menjawab tes IQ segitiga ini.

Seperti terlihat mudah menyelesaikan tes IQ ini, namun banyak orang yang menjawab keliru.

Baca Juga: Tes IQ: Kami Beri Anda Tantangan untuk Temukan Angka 8 di Gambar! Anda Cerdas Jika Berhasil Menemukannya

Apakah Anda siap untuk menerima tantangan tes ini? Anda hanya memiliki waktu 10 detik untuk menjawabnya.

Berikut ini petunjuk dan jawaban dari soal tes IQ yang disajikan sebagaimana dilansir PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari YouTube Online Test for Everyone.

Petunjuk

Dalam menjawab soal ini, Anda diminta untuk menjawab ada berapa jumlah segitiga pada gambar.

Baca Juga: Tes IQ: Ada Berapa Hewan di Gambar Ini? Cuma Sedikit Orang Jenius Bisa Menebak Tepat dan Cepat

Anda hanya memiliki waktu 10 detik untuk menebak jumlah segitiga yang ada.

Jika sudah, Anda bisa menyimak penjelasannya di bawah ini.

Jawaban

Sebelum menyimak jawaban dari teka-teki ini, ada baiknya untuk membaca manfaat tes IQ secara umum.

Baca Juga: Preview Ms Marvel dari Kritikus, Sebagian Besar Positif

Tes IQ pada umumnya dilakukan untuk mengetahui tingkat kecerdasan seseorang.

Tingkat kecerdasan tersebut menjadi standar untuk memilih jurusan dan syarat diterimanya seseorang pada sebuah pekerjaan.

Namun, IQ bukan segalanya yang bisa menentukan kesuksesan seseorang.

Kita juga harus memiliki EQ atau kecerdasan emosional yang mumpuni untuk sukses menjalani kehidupan.

Baca Juga: CGI untuk She-Hulk: Attorney at Law Sudah Diperbaiki di Disney Plus

Kabar baiknya, IQ bisa diasah melalui soal-soal latihan yang bisa menantang kekuatan otak kita.

Tanpa berlama-lama lagi, ini jawaban dari tes IQ yang diberikan.

Ternyata ada 13 segitiga pada gambar. Pertama, segitiga yang paling besar.

Kedua, segitiga terbesar dibagi menjadi 4 bagian.

Baca Juga: Tes Psikologi: Wanita atau Pria? Ungkap Kepribadian Luar Biasa Anda Berdasarkan Gambar Ilusi Optik ini

Terakhir, sertakan masing-masing 2 segitiga yang lebih kecil yang telah dibagi menjadi 4.

Sehingga penyelesaiannya adalah 1 ditambah 4 kemudian ditambah 2 kali 4. Hasilnya adalah 13.

Untuk lebih jelasnya, Anda bisa melihat ilustrasi berikut ini.

Apakah Anda menjawab soal ini dengan tepat?

Baca Juga: Tes Matematika: Kami Akui Anda Jenius jika Berhasil Mengisi Simbol dari Soal dengan Hasil 24 Seperti di Gambar

Jawaban tes IQ yang menguji tingkat kecerdasan seseorang. Tangkapan layar YouTube Online Training for Everyone

Jika ya, selamat, Anda kemungkinan memiliki kecerdasan di atas rata-rata atau jenius.

Orang jenius mampu membaca sebuah pola dengan cepat dan tepat.

Jika belum menjawab dengan tepat, Anda bisa mencoba tes IQ lain pada link yang disajikan disclaimer.

Baca Juga: Tes Matematika: Soal Hitung Ini Buat Ribuan Orang Terkecoh! Cek Jika Kamu Cerdas Menjawabnya

Coba bagikan juga pada teman dan keluarga Anda, apakah mereka bisa memecahkan tes IQ ini dalam waktu singkat?***

Disclaimer: Untuk mencoba tes IQ lain, Anda bisa mengaksesnya pada LINK INI.

Editor: Amila Yosalfa Fauziah

Sumber: YouTube Online Training for Everyone

Tags

Terkini

Terpopuler