Tes IQ: Yakin Jago Matematika? Coba Hitung Jumlah Seluruh Segitiga yang Ada di Dalam Gambar, Awas terkecoh!

17 Mei 2022, 18:24 WIB
Hitung jumlah seluruh segitiga yang ada di dalam gambar tes IQ kali ini untuk buktikan kamu jago matematika. //Namastest

PR TASIKMALAYA – Penasaran apakah kamu benar-benar jago matematika? Coba uji dengan tes IQ ini.

Cara untuk mengikuti tes IQ ini tentu tidak rumit, meski kami mengangkat soal matematika untuk menguji kecerdasan kamu.

Kamu cukup memerhatikan dengan teliti gambar segitiga yang kami tampilkan di tes IQ ini.

Sudah siap menerima tantangan kami dengan tes IQ ini?

Baca Juga: Tes IQ: Berapa Jumlah Kotak pada Gambar? Hanya si Jenius yang Bisa Tahu Jawabannya

Panduan mengerjakan tes IQ:

Seperti yang sudah dibahas sebelumnya, dirimu harus memerhatikan gambar tes IQ yang kami tampilkan.

Terlihat segitiga raksasa yang dibagi menjadi beberapa bagian.

Kalau dihitung dengan cepat, segitiga tersebut dibagi menjadi 12 bagian.

Baca Juga: Tes IQ: Ungkap Karakter Terbaik Anda Lewat Teka-teki Rumit Ini, Bisa Temukan Tikus dengan Cepat?

Namun jika diperhatikan dengan lebih teliti lagi, dan tentu saja logis, segitiga tersebut ada lebih dari 12 bagian.

Bagaimana, sudah menemukan jawaban yang tepat untuk tes IQ ini?

Ingat, banyak orang yang terkecoh karena terlalu terburu-buru saat mengerjakannya.

Apabila sudah menemukan jawabannya, langsung saja simak penjelasan tes IQ berikut ini seperti yang dilansir PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Namatest.

Baca Juga: Foto Terbaru Thor: Love and Thunder Tampilkan Natalie Portman dan Tessa Thompson

Penjelasan tes IQ:

Yakin dengan jawaban tes IQ yang kamu miliki?

Sekarang perhatikan baik-baik gambar penjelasannya.

Jawaban tes IQ. /Namastest

Baca Juga: Tes Psikologi: Detail Pertama yang Dilihat Cerminkan Bagian Tersembunyi dari Alam Bawah Sadar Anda

Ternyata, segitiga tersebut berjumlah 24 buah.

Bagaimana, apakah jawaban kamu benar?

Kalau benar, selamat, dirimu layak disebut jago matematika.

Selain jago matematika, kamu juga cenderung orang yang sangat teliti dan out of the box.

Baca Juga: Tes Psikologi: Hampir Akurat, Beranikah Ungkap Sisi Gelap Anda? Pilih Foto yang Paling Menarik

Namun jika belum berhasil, janganlah bersedih hati. Dirimu cukup lebih sering lagi berlatih dan tentunya belajarlah untuk lebih teliti lagi.***

Disclaimer: Untuk mencoba mengikuti atau mengakses tes IQ lainnya, kamu bisa mengaksesnya di https://tasikmalaya.pikiran-rakyat.com/tag/tes%20IQ

Editor: Rahmi Nurlatifah

Sumber: Namastest

Tags

Terkini

Terpopuler