Tes Kepribadian: Warna Rambut Bisa Cirikan Kepribadian Kamu, Salah Satunya Egois

23 April 2022, 15:15 WIB
Ilustrasi. Dalam tes kepribadian ini, Anda dapat mengetahui kepribadian diri sendiri dari warna rambut yang disukai. /Pixabay.com/zebulyon

PR TASIKMALAYA - Ungkap kepribadian kamu dengan tes kepribadian berdasarkan warna rambut yang kamu sukai.

Dari warna rambut saja, banyak kepribadian yang bisa kita ketahui dengan melalui bantuan tes kepribadian.

Setiap orang mungkin mempunyai atau memiliki warna rambut yang berbeda sesuai seleranya, maka dari itu tes kepribadian bisa mengetahui kepribadian mereka.

Mana warna rambut yang kamu sukai atau bahkan kamu milik saat ini? Ketahui maknanya dengan tes kepribadian.

Baca Juga: Tes Psikologi: Gunakan Intuisi Kuat Anda, Temukan Siapa Kekasih Rahasia dari Pria yang Beristri Ini!

Ketahui penjelasannya dilansir PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Fabiosa.

Merah

Selalu memiliki kedudukan yang signifikan di masyarakat.

Mereka terlihat romantis, misterius dan berapi-api.

Namun, beberapa sifat lainnya adalah keras kepala, temperamen dan meledak-ledak.

Baca Juga: Squid Game dan All of Us Are Dead Buat Orang Korea Jadi Takut Lontarkan Umpatan 'Shibal'?

Cenderung mempunyai tingkat kegembiraan yang tinggi karena tingkat hormon anti-stres yang lebih rendah.

2. Pirang

Individu dengan warna rambut ini dipandang selalu merawat rambutnya.

Warna rambut pirang dianggap feminim, patuh, dan naif.

Pria cenderung lebih suka wanita yang berambut pirang.

Baca Juga: Jadwal Tayang Our Blues Episode 5 di Netflix, Sinopsis Singkat: Kim Woo Bin Disakiti Han Ji Min?

3. Cokelat

Orang-orang dengan rambut ini dinilai pekerja keras tetapi juga terkadang suka menyerah.

Mereka lebih serius dalam banyak hal dan cenderung membentuk hubungan jangka panjang.

4. Hitam

Sama seperti laki-laki lebih suka pirang, perempuan diketahui lebih menyukai pria rambut hitam.

Baca Juga: Tes Fokus: Lebih dari 5, Temukan Semua Wajah Pria di Gambar Ini! Aktifkan Kemampuan IQ dan Logika

Individu berambut hitam tertarik pada spiritualitas.

Meskipun mereka serius dan egois, mereka juga cenderung memiliki keraguan diri.***

Disclaimer: Untuk mencoba mengikuti atau mengakses tes fokus lain, kamu bisa mencarinya di https://tasikmalaya.pikiran rakyat.com/tag/tes%20kepribadian.

Editor: Ghassan Faikar Dedi

Sumber: Fabiosa

Tags

Terkini

Terpopuler