Tes Asah Otak: Ada Satu Anjing yang Berbeda, Coba Fokus dan Cari Perbedaannya dalam 10 Detik!

2 April 2022, 16:36 WIB
Tes asah otak: Buktikan kamu fokus dengan mencari satu gambar anjing yang berbeda dalam waktu 10 detik.* /Mambee

PR TASIKMALAYA – Salah satu yang dapat menguji kecerdasan atau tingkat fokus adalah dengan mengikuti tes asah otak.

Melalui tes asah otak, Anda akan ditantang untuk mencari detail terkecil mengenai suatu perbedaan.

Kali ini, Anda harus mencari satu dari tiga anjing yang sama untuk membuktikan bahwa Anda cukup fokus dan cerdas.

Meski ketiga anjing di tes asah otak ini sama, tapi jika melihat lebih detail ada satu yang punya perbedaan.

Baca Juga: Foto Irene Red Velvet Menangis di Restoran Hebohkan Netizen

Untuk mempermudah, Anda bisa mulai dengan menenangkan diri untuk menjawab tes kali ini.

Metode asah otak sederhana ini juga secara tak langsung dapat melatih konsentrasi, kepekaan, indra penglihatan.

Panduan:

Coba Anda lihat satu per satu anjing dalam tes asah otak ini secara seksama dari kiri ke kanan hingga sebaliknya.

Baca Juga: Tes Psikologi: Ketahui Ketakutan Terbesar Anda Lewat Objek yang Paling Menarik Perhatian

Anda perlu melihat secara terperinci dari wajah hingga ekor, dan cari apakah ada yang berbeda.

Apakah Anda sudah menemukan perbedaan dari ketiga anjing?

Berapa lama waktu Anda menemukan perbedaan yang terdapat pada tes asah otak ini?

Kepekaan dan indra penglihatan Anda begitu luar biasa jika dapat menebak dalam kurun waktu 10 detik.

Baca Juga: Keutamaan Sedekah Saat Menjalankan Puasa, Belajar dari Kisah Ali dan Fatimah yang Sangat Mengharukan

Jawaban:

Jawaban tes asah otak di atas.* Mambee

Dikutip Pikiranrakyat-Tasikmalaya.com dari Mambee, jawaban yang benar adalah anjing C.

Meskipun ketiganya sangat terlihat mirip dan tak ada perbedaan, anjing C tidak memiliki alis sendiri ketimbang yang lain.

Jika Anda mengamati gambar tes asah otak ini, anjing A dan B memiliki alis kecil berwarna hitam.

Baca Juga: BLACKPINK Dipastikan Menunda Comeback dengan Memperpanjang Masa Hiatus, Kenapa?

Di situlah satu-satunya letak perbedaan pada ketiga anjing. Apakah Anda memahaminya?

Jika Anda tak menemukan perbedaan sebelum melihat jawaban, tidak usah khawatir karena masih banyak tes lain yang bisa Anda coba.***

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Mambee

Tags

Terkini

Terpopuler