Tes Psikologi: Siapa Ibu dari Anak Ini? Jawabannya Ungkap Cara Logika Anda Bekerja

14 Februari 2022, 05:11 WIB
Tes psikologi: Tebak siapa ibu dari anak dalam gambar berikut untuk mengungkapkan cara logika Anda bekerja.* /Namastest

PR TASIKMALAYA - Pada tes psikologi ini, Anda melihat gambar yang menampilkan dua sosok wanita yang kemungkinan adalah ibu dari seorang anak.

Logika Anda akan bekerja untuk mengamati tes psikologi ini, untuk menebak siapa ibu dari anak tersebut.

Sementara itu, tes psikologi ini menyajikan gambar dengan warna hitam putih agar tidak mengganggu mata Anda dengan warna.

Lantas, tentukan jawaban tes psikologi ini untuk ungkap cara logika Anda bekerja, yang dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Namastest pada Minggu, 13 Februari 2022.

Baca Juga: Begini Reaksi Ratu Elizabeth II ketika Kakinya Diinjak oleh Putri Eugenie!

Wanita dengan rambut terikat

Apabila Anda memilih wanita dengan rambut terikat, atau yang duduk di sebelah kanan pada gambar, sama seperti 70 persen responden tes ini.

Sayangnya, jawaban ini kurang tepat karena kaki yang disilangkannya menafsirkan sikap yang menipu.

Sementara itu, dari sisi cara logika Anda bekerja hal ini mengungkapkan bahwa Anda memiliki sikap yang tenang dalam memutuskan.

Baca Juga: Camilla dan Meghan Markle Kerap Dihujat, Pakar Kerajaan Ungkap Perbedaan dari Keduanya!

Baca Juga: Pangeran Harry Terkejut Ratu Elizabeth II Akan Jadikan Camilla Permaisuri? Pakar Kerajaan: Sangat Mungkin

Di sisi lain, keputusan Anda juga harus disertai dengan pengalaman yang banyak agar tidak salah arah.

Pasalnya, kehati-hatian Anda dalam menafsirkan logika membuat keputusan yang diambil cenderung lambat.

Wanita dengan rambut terurai

Jawaban Anda sama seperti 30 persen responden, yang menjawab tepat.

Baca Juga: 15 Quotes Valentine Day 2022, Jadikan Ucapan Manis di Media Sosial Favoritmu!

Baca Juga: Tes Psikologi: Apa Warna yang Ada di Pusat Gambar? Ungkap Seberapa Jenius Anda

Pasalnya, anak-anak cenderung bermain dengan ibu atau orang yang dikenal, dan ada sikap yang melindunginya.

Pastikan hal ini dengan posisi kakinya yang disimpan agak ke belakang, hal ini untuk menghindari anaknya agar tidak tersandung.

Kemudian, cara logika Anda bekerja yaitu dengan rasa analisi yang kuat.

Anda cenderung memiliki analisa yang tak bisa, dan mencoba ke luar dari jalur pemikiran orang-orang pada umumnya.***

 

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Namastest

Tags

Terkini

Terpopuler